Bali Tribune Page 6572 |

balitribune.co.id | BadungBareskrim Mabes Polri kembali membongkar keberadaan klandestein atau laboratorium pembuatan narkoba di sebuah vila di kawasan Jalan Raya Uluwatu, Jimbaran, Kabupaten Badung.

Polda

Kurir 1 Kg Sabu dari Malaysia Ditangkap di Denpasar

BALI TRIBUNE - Anggota Direktorat Reserse Narkoba (Dit Res Narkoba) Polda Bali berhasil mengungkap narkoba jenis sabu seberat 1 kg dan 501 butir ekstasi dari Malaysia. Ini seiring tertangkapnya seorang kurir berinisial KA di depan Pasar Adat Gunung Jalan Cokroaminoto Denpasar, Rabu (24/5) pukul 01.00 Wita.

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Sat, 05/27/2017 - 11:26

PANCASILA

Bali Tetap Solid dalam Bingkai NKRI

BALI TRIBUNE - Di hadapan ribuan komponen masyarakat, secara bergantian di atas satu mimbar podium Gubernur Bali Made Mangku Pastika, Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Komaruddin Simanjuntak, SIP, MSc, dan Kapolda Bali Irjen Polisi DR Drs Petrus Reinhard Golose, MM, menyuarakan sekaligus menggemakan semangat soliditas dan kirab Pancasila, di Lapangan Niti Mandala, Renon, Denpasar, Jumat (26/5).

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sat, 05/27/2017 - 11:25

TELANTAR

Tiga KK Warga Badung Telantar di Gianyar

BALI TRIBUNE - Pascapengosongan lahan oleh pemegang sertifikat, tiga kepala keluarga (KK) tetap bertahan di Tegal Jambangan, Desa Sayan Ubud, hingga Jumat (26/5). Karena rumahnya sudah dibongkar paksa, mereka tinggal di tenda darurat dalam kondisi terisolasi. Mereka hanya berharap perhatian pemerintah, karena meraka tidak memiliki tempat tinggal lagi.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 05/27/2017 - 11:22

Triangle Motorindo

Viar Hadirkan Motor Listrik Q1.

BALI TRIBUNE - PT Triangle Motorindo (TM), produsen Viar Motor Indonesia, hari ini (15/5) memamerkan  produk terbarunya skuter listrik Viar Q1. Skuter dengan sumber daya listrik ini  hasil kerja sama dengan perusahaan penyedia layanan dan teknologi global terkemuka, Bosch, Jerman.

Otoflash | Submitted by contributor on Fri, 05/26/2017 - 17:46

I Dewa Gede Mahendra Putra, SH. MH

Digelar 27 Mei, Simakrama Gubernur Bahas Solusi Alih Fungsi Lahan

BALI TRIBUNE - Kekhawatiran terhadap tingginya alih fungsi lahan pertanian sudah seringkali diungkapkan oleh sejumlah tokoh, khususnya mereka yang konsen terhadap upaya pelestarian sektor agraris. Namun demikian, hingga saat ini belum ada solusi yang tepat untuk mengatasi persoalan tersebut.

Pakraman | Submitted by contributor on Fri, 05/26/2017 - 17:43

Bali United

Luis Milla Tak Remehkan Bali United

BALI TRIBUNE - Trend positif Bali United yang berhasil menahan imbang Persija di Liga 1 beberapa waktu lalu, membuat Pelatih timnas Indonesia U-22, Luis Milla tidak meremehkan skuat besutan pelatih kepala Widodo Cahyono Putro ini, ketika bentrok di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Jumat (26/5) malam dalam laga uji coba.

Olahraga | Submitted by contributor on Fri, 05/26/2017 - 17:36