Keliling Bali | Page 1203 | Bali Tribune
Bali Tribune, Minggu 29 Desember 2024
Presiden

Pemkab Klungkung Terima Penghargaan UHC JKN-KIS Award

BALI TRIBUNE -Penghargaan ini diperoleh berkat komitmen Pemkab Klungkung yang menjamin kesehatan masyarakatnya melalui program pemberian Kartu Indonesia Sehat (KIS) Badan Pengelola Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan secara gratis. Berdasarkan data dari BPJS, sampai saat ini sudah 97, 03% masyarakat Klungkung sudah tercover BPJS. 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 05/25/2018 - 22:39

Sosial

Dinsos Gelontor 70 Ekor Bibit Sapi untuk 14 Kube

BALI TRIBUNE - Pemerintah Kabupaten Gianyar melalui Dinas Sosial menggelontorkan bantuan social usaha ekonomi produktif berupa 70 ekor bibit ternak sapi Bali betina pada 5 desa di 3 kecamatan se- kabupaten Gianyar. Bantuan secara simbolis diserahkan oleh Kepala Dinas Sosial, Drs I Made Watha pada  14 Kelompok Usaha bersama (Kube) penerima bantuan di lapangan Br. Tagtag Desa Manukaya Kecamatan Tampaksiring, Kamis (24/5).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 05/25/2018 - 22:35

Budaya

Jelang Lomba Sekolah Sehat Tingkat Nasional Bangun Toilet

BALI TRIBUNE - Sebagi duta Provinsi Bali dalam Lomba Sekolah Sehat (LSS) tingkat Nasional, SMPN I Bangli melakukan persiapan jelang penilaian yang akan dilakukan bulan Juli nanti. Sejumlah fasilitas pendukung dibangun, seperti enam unit toilet. Untuk melihat persiapan menyongsong LSS, Ketua DPRD Bangli,  Kuta Parwata turun ke SMPN 1 Bangli yang ada di wilah Banjar Pande, Kelurahan Cempaga itu, Kamis (24/5).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 05/25/2018 - 22:30

GNSTA

Urus Tata Kelola Kerasipan, Canangkan GNSTA

BALI TRIBUNE - Pemkab Buleleng mencanangkan Gerakan Nasional Sadar Tertib Arsip (GNSTA) untuk meningkatkan tata kelola kearsipan. GNSTA sendiri merupakan gerakan yang dipelopori oleh Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) dan telah mendapat dukungan dari Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, Asman Abnur. 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 05/25/2018 - 22:29

tradisional

Sidak Pasar Kidul Bangli , Tim Disperindag Temukan Pedagang Permainkan Timbangan

BALI TRIBUNE - Guna memberikan perlindungan kepada kosumen, tim dari Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Bangli melaksanakan sidak ke Pasar Kidul Bangli, Kamis (24/5). Dalam sidak yang dipimpin Kadisperindag Bangli I Negah Sudibya menemukan sejumlah timbangan milik pedagang  tidak sesuai dengan takaran.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 05/25/2018 - 22:28

kriminal

Pasang Spanduk Waspada Copet

BALI TRIBUNE - Menjelang hari raya Galungan, aktivitas di Pasar Kidul Bangli meningkat. Meningkatnya atau ramainya aktivitas pasar kerap dimanfaatkan oknum yang tidak bertanggung jawab melakukan aksi kriminal, seperti mencopet. Jika berkaca dari jelang hari raya  Galungan sebelumnya, beberapa pengunjung pasar menjadi korban pencopetan.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 05/25/2018 - 22:27

I Nengah Sumardi

Ketua DPRD Karangasem Ucapkan Selamat Galungan dan Kuningan

BALI TRIBUNE - Menjelang perayaan Galungan dan Kuningan yang jatuh pada tanggal 30 Mei dan 9 Juni mendatang, umat Hindu di Karangasem sudah mulai disibukkan dengan menyiapkan berbagai kebutuhan untuk upakara dan kebutuhan lain dalam menyambut hari kemenangan Dharma melawan Adharma tersebut. Di Pasar Amlapura Timur sejak kemarin terlihat ramai oleh pembeli yang memburu berbagai kebutuhan untuk hari raya.
 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 05/25/2018 - 20:59

hukum

Lima Ekor Satwa Dilindungi Dititipkan di Bali Zoo

BALI TRIBUNE - Lima ekor satwa yang dilindungi hasil sitaan Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Bali dititipkan di Lembaga Konservasi  Bali Zoo, Gianyar, Rabu (23/5).  Satwa ini disita dari seorang pengusaha di Bukit Lemped, Karangasem oleh tim gabungan Polda Bali dan BKSDA Bali, Selasa (22/5).  Diduga satwa itu akan dijadikan  daya tarik  di sebuah taman wisata.
 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Thu, 05/24/2018 - 14:27

inovasi

Puskesmas Klungkung I Wakili Bali di Tingkat Nasional

BALI TRIBUNE -  Untuk kesekian kalinya, Bali mendapatkan nominasi dalam lomba pelayanan KB MKJP (Metode Kontrasepsi Jangka Panjang) untuk regional I. Kali ini, Puskesmas Klungkung I yang mewakili Bali di tingkat nasional,  yang penilaiannya dilaksanakan Selasa (22/5). Bali berpeluang untuk mempertahankan gelar juara I untuk ketiga kalinya, setelah pada tahun 2014, Puskesmas IV Denpasar Selatan dan tahun 2017, UPT.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 05/23/2018 - 23:42

perpustakaan

GGM Jaga Ritme Minat Baca Anak Gianyar

BALI TRIBUNE - Program Gerakan Gianyar Membaca (GGM) yang dimulai sejak 2014 silam masih eksis saat ini. Selama 4 tahun pergelarannya, program tersebut terbukti ampuh menjaga ritme minat baca untuk anak-anak pelajar di tengah gempuran tekhnologi (gadget) saat ini.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 05/23/2018 - 23:42