Bali Tribune Page 7014 |
Bali Tribune, Kamis 03 Oktober 2024

balitribune.co.id | BadungKantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai mencatat hingga 27 September 2024, sebanyak 4.722.771 warga negara asing (WNA) melintas masuk melalui Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai. Jumlah tersebut meliputi 94,2% dari total kedatangan dalam kurun waktu 1 Januari-27 September 2024.

Komisi IV

Dewan Berharap UN SMP di Tabanan Berbasis UNBK

Tabanan, Bali Tribune

Komisi IV DPRD Tabanan melakukan sidak pelaksanaan Ujian Nasional ( UN) tingkat SMP Sederajat di Tabanan. Sidak dipimpin oleh Ketua Komisi IV, I Made Dirga, meninjau dua sekolah SMP yang ada di Tabanan, yaitu SMPN 1 dan SMPN 2 Tabanan, Selasa (10/5).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 05/11/2016 - 16:23

bupati badung

‪Badung Rancang TPP Berbasis Kinerja

‪Mangupura, Bali Tribune

Banyak hal positif yang dapat diadopsi dari keberhasilan Pemerintah Kota Surabaya dalam mengelola pemerintahan berbasis elektronik atau e-goverment. Bahkan, dalam menentukan Tunjangan Penghasilan Pegawai (TPP) pun berdasarkan e-performance, di mana kinerja masing-masing dinas dan pegawai dinilai berdasarkan kinerja. Dengan membandingkan kinerja masing-masing planning dan realisasi, sehingga akan ketahuan performance-nya.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 05/11/2016 - 15:51

Wakil Bupati Badung

Wabup Suiasa Menerima Kunja Pasis Dikreg Seskoal Angkatan ke-45 di Puspem Badung

Mangupura, Bali Tribune

Wakil Bupati Badung I Ketut Suiasa menerima 25 orang peserta kegiatan forum strategi dan kuliah kerja dalam negeri Pasis Dikreg Seskoal Angkatan ke-45 yang dipimpin oleh Ketua rombongan Kolonel Riandani di Puspem Badung, Selasa (10/5). Turut mendampingi Kepala Kesbangpolinmas Badung I Nyoman Suendi dan Kabag. Administrasi dan Pemerintahan Umum I Gst Made Dwipayana.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 05/11/2016 - 15:47