Bali Tribune Page 6842 |

balitribune.co.id | NegaraCuaca ekstrem di musim penghujan ini kembali menyebabkan terjadinya musibah di wilayah Jembrana. Teranyar musibah terjadi di dua kecamatan. Di Kecamatan Mendoyo pohon perindang jalan tumbang hingga menyebabkan kecelakaan lalu lintas. Sedangkan di Kecamatan Pekutatan tanah longsor menutup akses jalan di permukiman warga.

polisi

Balian Cetik Dieksekusi Selanjutnya?

Amlapura, Bali Tribune

Pembantai keluarga polisi yang telah divonis mati, I Wayan Suaka, masih bisa bernafas leega lantaran namanya belum masuk dalam daftar 14 orang terpidana mati yang dieksekusi mati regu tembak di Nusa Kambangan, Cilacap, Jawa Tengah (4 dieksekusi, 10 ditangguhkan).

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Sat, 07/30/2016 - 10:43

narkoba

Empat Gembong Narkoba Telah Dieksekusi Mati

Cilacap, Bali Tribune

Empat terpidana mati dieksekusi di Lapangan Tembak Tunggal Panaluan, Pulau Nusakambangan, Cilacap, sekitar pukul 00.46 WIB, Jumat (29/7). Mereka adalah terpidana kasus narkoba Freddy Budiman (WNI), Seck Osmani (Senegal), Humprey Eijeke (Nigeria) dan Michael Titus (Nigeria).

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Sat, 07/30/2016 - 10:38

tabrakan

Tabrakan Beruntun, Beberapa Korban Luka-luka

Negara, Bali Tribune

Kecelakaan lalu lintas kembali terjadi di jalur nasional Denpasar-Gilimanuk pada Jumat (29/7). Kecelakaan beruntun yang terjadi sekitar pukul 15.30 Wita pada Kilometer 13, Banjar Yeh Buah, Desa Penyaringan , Mendoyo ini melibatkan beberapa mobil dan motor.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 07/30/2016 - 10:38

galian c

Ketua DPRD Bali Minta Galian C Dibuka

Denpasar, Bali Tribune

Penyelesaian proyek pemerintah provinsi dan kabupaten/kota di Bali berpotensi molor dari target pada tahun ini. Pasalnya, pasokan material pasir menyusut drastis pasca penutupan galian C ilegal oleh Polda Bali, belum lama ini. Kini, pasokan hanya mampu mengkover 30 persen dari kebutuhan material pasir di lapangan.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sat, 07/30/2016 - 10:23

industri

Regulasi Monopoli Perlu Pertimbangkan Kepentingan Dunia Usaha

Jakarta, Bali Tribune

Regulasi yang diciptakan oleh monopoli perlu mempertimbangkan kepentingan dunia usaha dalam rangka memperkuat struktur persaingan usaha yang sehat di Republik Indonesia.

“Dalam kerangka persaingan global, dunia usaha nasional juga harus didukung dengan aspek-aspek kebijakan yang tepat agar dapat bersaing,” kata Wakil Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Bidang CSR dan Persaingan Usaha, Suryani Motik, Rabu (27/7).

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Fri, 07/29/2016 - 15:48