Bali Tribune Page 6883 |

balitribune.co.id | NegaraCuaca ekstrem di musim penghujan ini kembali menyebabkan terjadinya musibah di wilayah Jembrana. Teranyar musibah terjadi di dua kecamatan. Di Kecamatan Mendoyo pohon perindang jalan tumbang hingga menyebabkan kecelakaan lalu lintas. Sedangkan di Kecamatan Pekutatan tanah longsor menutup akses jalan di permukiman warga.

gubernur

Warga Desak Dibentuk LSM Pendidikan

Denpasar, Bali Tribune

 Ketidakjujuran yang berlangsung secara masif dalam dunia pendidikan yang kerap terjadi belakangan ini, menjadi sorotan warga saat berbicara di Podium Bali Bebas Bicara Apa Saja (PB3AS), Minggu (17/7).

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Mon, 07/18/2016 - 11:09

pemerintah

Dewan Anggap Pemerintah Lalai

Amlapura, Bali Tribune

 Ketua Fraksi PDIP DPRD Karangasem I Gede Dana menegaskan,  pemerintah telah lalai terkait insiden terbaliknya KM Marina Srikandi yang mengangkut 34 orang wisatawan asing di tengah Perairan Amed, Kecamatan Abang.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 07/18/2016 - 11:00

Semen

Semen Indonesia Catatkan Penjualan 12.184 Juta Ton di Semester I-2016

Jakarta, Bali Tribune

Di tengah persaingan industri semen yang kian ketat, Semen Indonesia mampu mencatatkan peningkatan penjualan pada semester I-2016.

Tercatat, penjualan dalam negeri mencapai 12.184 juta ton meningkat dibanding periode yang sama tahun lalu sebesar 11.989 juta ton. Untuk penjualan ke luar negeri sepanjang semester I perseroan mengekspor 189 ribu ton.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Sat, 07/16/2016 - 11:02

bali united

Sukarja Tak Perkuat Bali United

Kuta, Bali Tribune

Manajer pelatih Bali United Indra Sjafri tidak mengikutsertakan striker yang beberapa kali laga lebih berposisi gelandang, Nyoman Sukarja dalam lawatannya ke kandang Barito Putera Banjarmasin. Skuat Bali United bertolak ke Kalimantan Selatan, Jumat (15/7) dan Minggu besok bakal menghadapi Barito Putra di ajang Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016.

Olahraga | Submitted by contributor on Sat, 07/16/2016 - 10:55

Rapat

Wagub Sudikerta Pimpin Rapat di Karangasem

Amlapura, Bali Tribune

Guna memantapkan rencana pembentukan Badan Pengelola (BP) Kawasan Pura Besakih, Wakil Gubernur Bali Ketut Sudikerta menggelar pertemuan di ruang rapat kantor Bupati Karangasem,Jumat (14/7) kemarin. Selain Bupati IGA Mas Sumatri hadir pula sejumlah pejabat terkait di Kabupaten karangasem.

Pakraman | Submitted by contributor on Sat, 07/16/2016 - 10:51

komodo

Komodo dan Kelimutu Jadi Promosi Wisata Unik

INDONESIA menawarkan berbagai destinasi atau tujuan wisata menarik yang memiliki keunikan berbeda-beda dari masing-masing destinasi. Salah satunya adalah destinasi Flores yang berada di Provinsi Nusa Tenggara Timur ini memiliki 2 atraksi utama yang paling dikenal wisatawan yaitu Taman Nasional Komodo dan Taman Nasional Kelimutu. 

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Sat, 07/16/2016 - 10:49