Jelang Mudik, Toyota Berikan Diskon Servis Berkala
BALI TRIBUNE - PT Toyata Astra Motor (TAM) memberikan diskon paket mudik servis berkala , 15Mei-10 Juni, melibatkan seluruh jaringan bengkel resmi Toyota di Indonesia dengan didukung para teknisi yang terlatih dan handal guna memberikan pelayanan terbaik bagi pelanggan yang akan mudik Lebaran nanti.
Otoflash | Submitted by contributor on Wed, 05/31/2017 - 21:09