PAS-Sutjidra Dilantik = Tegaskan soal Bandara, Sektor Jasa dan Investasi
BALI TRIBUNE - Bupati Buleleng Putu Agus Suradnyana menyatakan, keberadaan Bandara di Bali Utara merupakan keinginan masyarakat Bali secara keseluruhan, mengingat Bandaar Ngurah Rai selama ini sudah nyaris tidak mampu menampung mobilitas transporatsi udara.
Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 08/28/2017 - 17:42