Bali Tribune Page 6571 |

balitribune.co.id | BadungBareskrim Mabes Polri kembali membongkar keberadaan klandestein atau laboratorium pembuatan narkoba di sebuah vila di kawasan Jalan Raya Uluwatu, Jimbaran, Kabupaten Badung.

Polresta

146 unit Motor Temuan Polresta Denpasar Boleh Diambil Pemiliknya

BALI TRIBUNE - Pihak Polresta Denpasar menyampaikan kepada warga yang merasa kehilangan motor sejak tahun 2015 agar mengecek ke areal Parkir Polresta. Demikian disampaikan Kapolresta Denpasar Kombes Pol Hadi Purnomo, atas hasil temuan dan pengungkapan curanmor dari tahun 2015, sebanyak 146 unit motor.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sat, 05/27/2017 - 12:18

pejabat

Pejabat Badung Ganti Mobil Mewah Baru

BALI TRIBUNE - Pejabat Badung bakal mendapat mobil baru jenis Innova teranyar. Sebagian mobil buatan Toyota ini bahkan sudah datang dan nangkring di basement bupati Badung. Informasinya Innova baru ini akan menggantikan mobil Innova lama yang sudah kusut dipakai pejabat gumi keris.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sat, 05/27/2017 - 12:11

PKB

Gubernur Minta PKB Jangan Monoton

BALI TRIBUNE - Gubernur Bali Made Mangku Pastika meminta kepada panitia agar mencegah adanya kesan monoton dan seperti pasar malam pada pelaksanaan Pesta Kesenian Bali (PKB) ke 39 Tahun 2017 yang akan diselenggarakan Juni ini. Hal ini disampaikannya saat memberikan pengarahan pada Rapat Pleno Pesta Kesenian Bali ke-39 Tahun 2017 di Gedung Wiswa Sabha Kantor Gubernur Bali, Jumat (26/5).

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sat, 05/27/2017 - 12:07

Subak

Lestarikan Subak Anggabaya, Pemkot Tanam 150 Pohon Langka

BALI TRIBUNE - Pemerintah Kota Denpasar terus berupaya untuk melestarikan keberadaan subak di Kota Denpasar. Berbagai upaya telah dilakukan mulai dari memberikan bantuan kepada para petani sampai penataan subak sebagai ekowisata. Saat ini Pemkot Denpasar kembali melestarikan keberadaan subak yakni Subak Anggabaya yang dijadikan sebagai Program Kampung Iklim (Proklim) dengan melakukan penanaman 150 pohon langka.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sat, 05/27/2017 - 12:05

Made Mudarta

Surat Rekomendasi Meragukan, Akibat Partai Pengusung Belum Jelas

BALI TRIBUNE - Meski Surat Rekomendasi Ketua DPD Partai Golkar, Ketut Sudikerta alias SGB (Sudikerta Gubernur Bali) sebagai calon Gubernur Bali pada Pilgub 2018 sudah turun, ternyata belum dapat dukungan yang jelas dari partai manapun yang pernah mengusungnya di Koalisi Bali Mandara (KBM).

Nasional Politik | Submitted by contributor on Sat, 05/27/2017 - 12:05

PKB

Angkat Tema Ulun Danu, PKB Denpasar Berlangsung Meriah

BALI TRIBUNE  - Pesta Kesenian Bali (PKB) Tingkat Kota Denpasar Tahun 2017 yang bertemakan “Ulun Danu” (Melestarikan Air Sumber Kehidupan) di Lapangan Puputan Badung, I Gusti Ngurah Made Agung, Jumat (26/5) malam berlangsung meriah.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sat, 05/27/2017 - 11:47

galian C

Puluhan Usaha Galian C Bodong Malah Disayang

BALI TRIBUNE - Capek kucing-kucingan dengan pengusaha galian C bodong saat melakukan penertiban dan tak jarang petugas harus mengelus dada lantaran pulang dengan tangan hampa, tim gabungan dari Polres Karangasem, Satpol PP, Dinas Perhubungan dan di-backup anggota dari Kodim 1623 Karangasem, melakukan razia truk pengangkut material galian C di Kecamatan Selat, Karangasem, Jumat (26/5).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 05/27/2017 - 11:43