Bali Tribune Page 7129 |

balitribune.co.id | BangliKebakaran yang terjadi di tempat pembuangan akhir (TPA) Landih, desa Landih, Bangli hingga kini masih terjadi. Puluhan ribu liter air telah dihabiskan untuk memadamkan api. Disisi lain, Pjs Bupati Bangli, I Made Rentin bersama Ketua DPRD Bangli, I Ketut Suastika juga telah meninjau kondisi TPA Landih.

Pariwisata Berperan Cegah Radikalisme

Nusa Dua, Bali Tribune
Direktur Perlindungan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Brigadir Jenderal Herwan Khaidir mengajak Persatuan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) untuk terlibat aktif meredam faham radikalisme. Sebab isu keamanan akan mempengaruhi industri pariwisata.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Mon, 04/25/2016 - 14:54

Kantor PHDI Kumuh Oleh Sampah

Bangli, Bali tribune

Belum genap sebulan diplaspas ( upacarai)  kondisi kantor  sekertariat  bersama PHDI Bangli mulai kelihatnya kumuh . Hal ini terjadi karean masih adanya warga yang membuang sampah  dekat kantor yang beralamat di jalan nusantara itu .

Pakraman | Submitted by contributor on Mon, 04/25/2016 - 14:46

Bupati Resmikan Jalan Strategis

Amlapura, Bali Tribune

Bupati Karangasem I Gusti Ayu Mas Sumatri bersama sejumlah anggota DPRD Karangasem dari Dapil Sidemen, meresmikan pembukaan jalan strategis desa, jalan pariwisata lingkar Banjar Pakel, Desa Sangkan Gunung Kecamatan Sidemen, Jumat (22/4).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 04/25/2016 - 14:40

Polisi Gagalkan Penyelundupan Terumbu Karang

Negara, Bali Tribune

Aksi penyelundupan terumbu karang yang dilindungi undang-undang digagalkan polisi, Sabtu (23/4). Tujuh box yang berisi berbagai jenis terumbu karang asal Sumbawa, NTB ini diamankan oleh Polsek Kawasan Laut Gilimanuk saat diangkut dengan mempergunakan bus antar provinsi menuju Desa Goris, Kecamatan Grokgak, Buleleng.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 04/25/2016 - 14:36