Bali Tribune Page 6608 |

balitribune.co.id | Denpasar - Penyidik Dit Reskrimsus Polda Bali menetapkan Direktur PT PARQ Ubud Partners yang dikenal dengan Kampung Rusia yang juga Direktur PT Tommorow Land Development Bali dan Direktur PT Alfa Management Bali berinisial AF (53) menjadi tersangka dalam kasus pengalihan fungsi lahan pertanian dan sawah dilindungi sebagaimana diatur dalam Undang - Undang RI Nomor 22 Tahun 2019 tentang sistem budi daya pertanian berkelanjutan dan/atau Undang - Undang RI Nomor

Grasstrack

Ratusan Starter Berlaga di Sirkuit Tukad Unda

BALI TRIBUNE - Sedikitnya 230 pebalap Bali dan nasional turun di final kejuaraan grasstrack yang digelar Ormas Pemuda Bali Bersatu (PBB) di Sirkuit Tukad Unda, Klungkung, Minggu (11/6). Lintasan yang terkenal banyak tikungan tajam dan kubangan ini menambah adrenalin para pebalap untuk menjajal lintasan.

Olahraga | Submitted by contributor on Mon, 06/12/2017 - 19:26

BBTF

Pembeli Minim, Transaksi BBTF Tak Capai Target

BALI TRIBUNE - Transaksi Bali and Beyond Travel Fair (BBTF) 2017 ini tidak memenuhi target. Dari target Rp6,99 triliun, transaksi tahun ini hanya mencapai Rp5,6 triliun. Hal ini terjadi karena jumlah pembeli (tour operator) dari luar negeri yang hadir hanya sedikit.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Mon, 06/12/2017 - 19:25

Arief Yahya

Menpar Dorong Bali Menjadi Marketplace

BALI TRIBUNE - Menteri Pariwisata (Menpar) Republik Indonesia, Arief Yahya, mendorong Bali ke depannya agar menjadi marketplace. Pihaknya meminta industri pariwisata di Bali ini semakin terbuka dan kompetitif.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Mon, 06/12/2017 - 19:25

Arief Yahya

Menpar Dorong Bali Menjadi Marketplace

BALI TRIBUNE - Menteri Pariwisata (Menpar) Republik Indonesia, Arief Yahya, mendorong Bali ke depannya agar menjadi marketplace. Pihaknya meminta industri pariwisata di Bali ini semakin terbuka dan kompetitif.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Mon, 06/12/2017 - 19:25

DHARMA WACANA

Pemkab Karangasem Gelar Dharma Wacana

BALI TRIBUNE - Dalam upaya meningkatkan pemahaman terhadap sastra agama Hindu, Pemerintah Kabupaten Karangsem melalui Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) menyelenggarakan kegiatan Dharma Wacana (Pencerahan Rohani) Tingkat Kabupaten Karangasem Tahun 2017, Sabtu (10/6), di Gedung UKM Center, Amlapura.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 06/12/2017 - 19:19

LEBARAN

Jelang Arus Mudik Lebaran, Persiapan Telah Dimatangkan

BALI TRIBUNE - Berbagai persiapan mengantisipasi berlangsungnya arus mudik lebaran akhir pekan depan kini sudah mulai dimatangkan, salah satunya pendirian pos-pos penjagaan polisi yang akan difungsikan sebagai ruangan pengurai kepadatan arus kendaraan para pemudik yang akan memasuki Pelabuhan Penyeberangan Gilimanuk.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 06/12/2017 - 19:17