Nasional Politik | Page 68 | Bali Tribune

Sah, Haluan Pembangunan Bali Berpayung Hukum Peraturan Daerah Provinsi Bali Nomor 4 Tahun 2023

balitribune.co.id | Denpasar - Setelah menjalani berbagai pembahasan baik bersama Pimpinan dan seluruh Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bali hingga tokoh masyarakat, Haluan Pembangunan Bali kini telah memiliki payung hukum berupa Peraturan Daerah Provinsi Bali Nomor 4 Tahun 2023 tentang Haluan Pembangunan Bali Masa Depan 100 Tahun Bali Era Baru

Nasional Politik | Submitted by contributor on Tue, 08/01/2023 - 06:16

Partai Golkar Siap Tempur, Bantah Isu Munaslub

balitribune.co.id | Badung - Merebaknya berbagai  isu yang menyudutkan Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartato,  termasuk akan digelarnya Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) yang berkeinginan melengserkan Ketum Airlangga, rupanya disikapi 38 Ketua DPD Golkar se-Indonesia dengan pernyataan sikap menolak Munaslub! Hal ini disampaikan langsung Ahmad Doli Kurnia Tandjung, Plt Ketua DPD

Nasional Politik | Submitted by contributor on Mon, 07/31/2023 - 17:50

Dekan Termuda Undiksha Dilantik

balitribune.co.id | Denpasar – Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) Singaraja mencatatkan sejarah dengan melantik dekan termuda setelah sebelumnya melahirkan rekor profesor termuda. Adalah Prof. Dr.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Sat, 07/29/2023 - 09:39

DPRD Bali Rekomendasikan Penyuluh Bahasa Bali Diangkat ASN

balitribune.co.id | Denpasar - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bali merekomendasikan Penyuluh Bahasa Bali yang saat ini masih berstatus Tenaga Kontrak Non ASN (Honorer) untuk dapat diangkat menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN) baik Pegawai Negeri Sipil (PNS) maupun Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). 

Nasional Politik | Submitted by contributor on Thu, 07/27/2023 - 19:37

Dewan Bali Sepakat Perjuangkan Status Penyuluh Bahasa Bali

balitribune.co.id | DenpasarKomisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bali menerima audiensi Paiketan Penyuluh Bahasa Bali dengan Kepala Dinas Kebudayaan Provinsi Bali dan Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Provinsi Bali terkait tindaklanjut rekomendasi dari Ketua DPRD Provinsi Bali di Wantilan

Nasional Politik | Submitted by contributor on Thu, 07/27/2023 - 15:46

3,6 Juta Pengguna Narkoba di Indonesia, Golose: Jauhi Narkoba

balitribune.co.id | DenpasarKepala BNN RI Komjen Pol Petrus Reinhard Golose mengajak anak muda untuk menjauhi narkoba. Sebab peredaran narkotika di dunia, khususnya Indonesia paling banyak menyasar anak-anak usia muda yang merupakan generasi emas masa depan bangsa.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Wed, 07/26/2023 - 19:52