Nasional Politik | Page 72 | Bali Tribune

Demokrat Kembali Tolak Keras Sistem Pemilu Proporsional Tertutup, AHY: Hak Rakyat Jangan Dirampas

balitribune.co.id | Jakarta - “Kami Partai Demokrat sejak awal menolak dengan tegas wacana sistem Pemilu Tertutup Proporsional. Penegasan tersebut disampaikan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) pada pertemuan para pimpinan Partai Politik terkait wacana sistem Pemilu Tertutup Proporsional, Minggu (8/1) siang, di Hotel Dharmawangsa.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Mon, 01/09/2023 - 03:00

Bupati Bangli Mulai Tempati Gedung Bukti Mukti Bakti

balitribune.co.id | BangliSetelah proses rehabilitasi Gedung Bukti Mukti Bakti (BMB) Setda Bangli selesai bertepatan dengan rahinan Purnama Kepitu, Jumat (6/1), Bupati Bangli Sang Nyoman Sedana Arta akan mulai menempati ruang kerja di gedung kebanggaan masyarakat Bangli tersebut.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Fri, 01/06/2023 - 06:17

Pelantikan Anggota PPK, Netralitas Penyelenggara Pemilu Modal Penting

balitribune.co.id | Tabanan – Anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk Pemilu tahun 2024 dilantik di Kantor Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Tabanan, Dangin Carik, Tabanan, Senin (2/1). Pelantikan ini dihadiri Sekda Tabanan I Gede Susila mewakili Bupati Tabanan, I Komang Gede Sanjaya.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Mon, 01/02/2023 - 19:11

Gubernur Koster Raih Penghargaan Indonesia Awards 2022

balitribune.co.id | DenpasarGubernur Bali, Wayan Koster dianugerahi sebagai pemenang penghargaan Indonesia Awards 2022 melalui kategori Pemajuan  Budaya Daerah dengan penghargaan sebagai Exemplary Leader Of  Local Culture Advancement In Disruption Era (Tokoh/Pemimpin Teladan Pemajuan Budaya Lokal di Era Disrupsi).

Nasional Politik | Submitted by contributor on Sun, 01/01/2023 - 22:10