Keliling Bali | Page 1427 | Bali Tribune
KUNKER

Pelajari Penyusunan Perencanaan hingga Pengelolaan Sampah

BALI TRIBUNE - Pemkab Minahasa Tenggara untuk melakukan kunjungan kerja (kunker) ke Pemerintah Kabupaten Tabanan. Rombongan diterima oleh Sekda Kabupaten Tabanan I Nyoman Wirna Ariwangsa, Jumat (19/5), di Ruang Rapat Kantor Bupati Tabanan.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 05/20/2017 - 11:54

MUSIBAH

Jatuh dari Lantai Dua, Lima Tahun Terbaring

BALI TRIBUNE - Seorang warga tidak mampu di Bumi Makepung Jembrana, I Made Bomber (57) kini harus menjalani sisa hidupnya dengan beraktiftas menngunakan kursi roda. Warga asal Banjar Ketiman Kaja, Desa Manistutu, Melaya ini sejak mengalami kecelakaan lima tahun lalu sampai saat ini sebagian organ tubuhnya tidak berfungsi bahkan bicara dan ingatannyapun juga saangat terganggu.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 05/20/2017 - 11:43

Muhammadiyah

Pemuda Muhammadiyah Dukung Polres Berantas Narkoba

BALI TRIBUNE - Polres Buleleng mulai mendapat dukungan dari elemen masyarakat dalam pemberantasan narkoba. Salah satunya dari Pemuda Muhammadiyah Kabupaten Buleleng. Dipimpin Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Pemuda Muhammadiyah Kabupaten Buleleng, Soleh Abidin, ST.,  bersama Sekretaris Hariyanto beserta jajarannya, Jumat (19/5),  menyambangi Polres Buleleng.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 05/20/2017 - 11:40

NELAYAN

Nelayan Mengadu ke Dewan Provinsi

BALI TRIBUNE - Nelayan perahu slerek di pesisir selatan Jembrana mengeluhkan pengurusan perpanjangan Surat Izin Penangkapan Ikan (SIPI) yang membutukan waktu cukup lama. Keluhan tersebut disampaikan para nelayan purse seine ini di hadapan Komisi II DPRD Provinsi Bali di Pelabuhan Perikanan Nusantara (PPN) Pengambengan, Jumat (19/5).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 05/20/2017 - 10:54

KAMASAN

Sosialisasi Gerakan Sadar Wisata dan Aksi Sapta Pesona Kemenpar RI

BALI TRIBUNE - Kementerian Pariwisata (Kemenpar) Republik Indonesia menggelar sosialisasi Gerakan Sadar Wisata dan Aksi Sapta Pesona Tahun 2017. Sosialisasi dibuka Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta di Lapangan Desa Kamasan, Kecamatan Klungkung, Kamis (18/5), dihadiri anggota DPR RI Komisi X Ida Bagus Putu Sukarta, Kepala Sub Bidang Sadar Wisata Kementrian Pariwisata, Arum Damarintyas, Ketua DPRD Klungkung, Wayan Baru, Perbekel Desa Kamasan, Ida Bagus Ketut Danendra.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 05/19/2017 - 17:21

APLIKASI

Kepala Dinas PUPR Karangasem Rancang Aplikasi SIMeLan

BALI TRIBUNE - Kepala Dinas Pekerjaan Umun dan Perumahan Rakyat (PUPR) Karangasem, I Ketut Sedana Merta, merancang aplikasi SIMeLan. Yakni sebuah aplikasi yang dirancang untuk memudahkan pendataan kerusakan Jalan Kabupaten dan Jalan Pariwisata sehingga pemerintah bisa megalokasikan anggaran secara proporsional untuk perbaikan jalan kabupaten yang rusak tersebut.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 05/19/2017 - 17:20

narkoba

Polisi Amankan Sembilan Paket Sabu dari Bandar Narkoba

BALI TRIBUNE - Sembilan paket narkoba jenis sabu-sabu berhasil diamankan dari tangan Bandar narkoba wilayah timur Buleleng bernama Made Surekandi (52) warga Dusun Kanginan, Desa Tejakula, Kecamatan Tejakula, Sabtu (13/5) sekitar pukul 18.30 wita. Surekandi merupakan target operasi yang diburu setahun belakangan dan selalu bisa lolos karena kelicinannya.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 05/19/2017 - 17:17

HONOR

Honor Petugas Pos KTP Gilimanuk Belum Cair

BALI TRIBUNE - Kendati selama ini sudah sering diterpa isu pungli dan diduga karena faktor kesejateraan petugas yang minim, namun tambahan nafkah petugas jaga di Pos Pemeriksaan KTP Gilimanuk yang melibatkan leading sektor terkait, hingga kini belum cair.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 05/19/2017 - 17:16

PENGAMANAN

Perketat Pengamanan Sel Tahanan

BALI TRIBUNE - Adanya kasus tahanan kabur dari sel tahanan BNP dan dari Sel Pengadilan Negeri Denpasar serta daerah lainnya, membuat pihak Polres Klungkung memperketat jaga tahanan untuk mengantisipasi tahanan kabur. Wakapolres Klungkung Kompol Nengah Sadiarta, SH. SiK. memerintahkan kepada seluruh anggota yang mendapatkan tugas jaga tahanan agar betul-betul melaksanakan tugasnya dengan baik, guna mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan, seperti tahanan kabur.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Thu, 05/18/2017 - 18:35