Keliling Bali | Page 150 | Bali Tribune
Bali Tribune, Sabtu 30 November 2024

Tuntaskan Vaksinasi PMK 71.000 Ekor Sapi, Dinas Pertanian Karangasem Kerahkan Seluruh Vaksinator

balitribune.co.id | Amlapura - Hingga saat ini Dinas Pertanian Pangan dan Perikanan Kabupaten Karangasem masih terus mengerahkan tim vaksinator lapangan guna menuntaskan vaksinasi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) dengan sasaran 71.000 ekor sapi sesuai dengan jumlah yang ditargetkan oleh Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Bali.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 10/10/2023 - 02:00

DLH Intensifkan Penyiraman Areal Pertamanan

balitribune.co.id | Bangli - Musim kemarau yang berkepanjangan mengancam keberadaan tanaman hias di beberapa titik areal pertamanan. Mengantisipasi tanaman hias layu atau mati Dinas Lingkungan Hidup Bangli mengintensifkan penyiraman. Bahkan aktifitas penyiraman ditambah dari hari biasanya.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 10/10/2023 - 01:59

Dukung Masyarakat Ngupasaksi Karya di Desa Perean dan Desa Payangan

balitribune.co.id | Tabanan - Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya menghadiri serentetan acara Uleman Nodya Yadnya Atiwa-atiwa Massal/Pengeritan Kusa Pranawa dan Penyekahan di Desa Pakraman Perean, Desa Perean dan dilanjutkan ke Upacara Pitra Yadnya Ngaben Massal Banjar Adat Payangan Kaja dan Payangan Gereseh, Minggu (8/10/2023).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 10/10/2023 - 01:59

Penyerahan Hasil Bedah RTLH Program TJSLP Penurunan Kemiskinan Ekstrem

balitribune.co.id | Singaraja - Penjabat (Pj) Bupati Buleleng Ketut Lihadnyana menyerahkan hasil bedah Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) kepada dua masyarakat di Desa Joanyar, Kecamatan Seririt, Minggu (8/10/2023). Penyerahan ini merupakan yang pertama dalam upaya penurunan angka kemiskinan esktrem di Buleleng.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 10/10/2023 - 01:59

Sempat Dirusak, Perbaikan Pipa Dapat Pengawalan Aparat

balitribune.co.id | Bangli - Sebelumnya pipa milik PAM Desa Siakin, Kecamatan Kintamani, Bangli sempat dirusak oleh sejumlah oknum yang diduga berasal dari wilayah Desa Les, Kecamatan Tejakula, Buleleng. Bahkan kasus perusak sempat dilaporkan ke Mapolres Bnagli. Akibatnya dirusaknya pipa distribusi tersebut warga kesulitan mendapatkan air bersih.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 10/10/2023 - 01:58

Penanganan Stunting di Jembrana Diapresiasi Pj Ketua TP PKK Bali

balitribune.co.id | NegaraPenanganan stunting kini menjadi focus berbagai pihak hingga ke daerah, tak terkecuali juga dikalangan PKK. Bahkan komitmen nyata Tim Penggerak (TP) PKK Jembrana sebagai mitra kerja pemerintah daerah dalam menurukan angka stunting di Jembrana, diapresiasi Penjabat (Pj) Ketua TP PKK Bali, Ny. drg.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 10/09/2023 - 19:24

Pelatihan Pemasaran Digital Tingkatkan Tata Kelola Pariwisata

balitribune.co.id | Bangli - Dalam rangka meningkatkan kualitas SDM dan tata kelola pariwisata terutama pemasaran pariwisata untuk meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan ke Kabupaten Bangli, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Bangli menggelar pelatihan pemasaran digital.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 10/09/2023 - 19:02

Empat Ruko di Singaraja Terbakar

balitribune.co.id | Singaraja - Terdengar beberapa kali suara ledakan dari blok toko yang mengalami kebakaran hebat di Jalan Ngurah Rai Singaraja pada Minggu (8/10) pagi. Musibah kebakaran itu belum diketahui secara pasti penyebabnya, namun tiba-tiba saja kepulan asap membumbung dari bagian lantai atas salah satu Ruko yang menjual mainan anak-anak dan perlengkapan bayi.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 10/09/2023 - 09:37

Masih Misterius Hilangnya Pemancing di Tanjung Naup

balitribune.co.id | Semarapura - Hilangnya seorang warga asal Desa Sakti, Nusa Penida, I Wayan Sutrisna (31) hilang setelah terjatuh dari tebing setinggi sekitar 20 meter,keberradaannya masih misterius.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 10/09/2023 - 07:46