Keliling Bali | Page 774 | Bali Tribune

Peternak Obral Babi, Masyarakat Pilih Mepatung

Balitribune.co.id | Gianyar - Semakin lengkap penderitaan peternak Babi di Tengah Wabah Pendemi Covid 19 ini.  Belum surut kasus kematian babi misterius, kini mereka dihadapkan pada melesunya ekonomi yang berujung pada anjloknay harga babi.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 04/20/2020 - 23:36

Paket Sembako untuk Warga Jembrana

Balitribune.co.id | Jembrana - Sejumlah personel TNI-Polri dari Yonif Mekanis 741/Garuda Nusantara (GN) dan Polres Jembrana bersinergi melaksanakan kegiatan bakti sosial (baksos) berupa pembagian Paket Sembako kepada masyarakat. Jembrana, Senin (20/4).
 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 04/20/2020 - 23:32

Tempat Oven Kayu Terbakar

Balitribune.co.id | Bangli - Tempat oven kayu milik I Nengah Suwirya (34) hangus terbakar, Senin (20/4) sekira pukul 11.30 wita. Diduga kebakaran dipicu percikan api sekam. Akibat musibah tersebut pria asal Banjar Pucangan, Desa Kayubihi, Kecamatan Bangli mengalami kerugian ratusan juta rupiah.
 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 04/20/2020 - 23:31

Pasien Sembuh Tembus 42 Orang, Meninggal Tetap 3 Orang

balitribune.co.id | Denpasar - Perkembangan kasus virus Corona (Covid-19) di Bali hingga Senin (20/4) tercatat secara akumulatif yang terinfeksi pandemi global ini adalah 140 orang. Sedangkan jumlah keseluruhan yang sembuh dari Covid-19 sebanyak 42 orang, kemudian pasien yang meninggal tidak mengalami penambahan yakni tetap tercatat 3 orang. 

Keliling BaliNasional Politik | Submitted by contributor on Mon, 04/20/2020 - 22:17

Gotong-Royong Tangani Covid-19

balitribune.co.id | Tabanan – Di tengah wabah pandemi Corona Virus Desease 2019 (Covid-19) yang semakin meningkat di Bali, yang sebagian besar didominasi oleh Importade Case atau Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang bekerja di luar Negeri, Gubernur Bali I Wayan Koster menyerukan kepada seluruh masyarakat Bali agar menerima kedatangan mereka sesuai nilai-nilai budaya Bali.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 04/20/2020 - 20:03

Pantau Jam Operasional Pasar, Pj. Sekda Karangasem I Gede Darmawa Sidak Pasar Rubaya

balitribune.co.id | Amlapura - Menindaklanjuti surat edaran (SE) Bupati Karangasem tentang pembatasan waktu operasional pasar tradisional dan pasar modern di Kabupaten Karangasem, Ketua Harian Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19, Pj Sekda Kabupaten Karangasem, I Gede Darmawa didampingi sejumlah anggota gugus tugas lainnya, melakukan kegiatan sosialisasi terkait surat edaran (SE) Bupati Karangasem mekanisme perubahan j

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 04/20/2020 - 19:56

57 Orang PMI Karangasem Pindah Lokasi Karantina

balitribune.co.id | Amlapura - Dengan berbagai pertimbangan, akhirnya sebanyak 57 orang Pekerja Migran Indonesia (PMI) asal Karangasem yang sebelumnya dikarantina di Hotel Eden, Kuta, Badung akhirnya dipindahkan ke Hotel Puri Bagus, Candidiasa, Karangasem untuk melanjutkan Karantina.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 04/20/2020 - 19:49

Gugus Tugas Covid-19 Kabupaten Tabanan Terus Rapatkan Barisan

balitribune.co.id | Tabanan - Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19 Kabupaten Tabanan yang dikomandoi oleh Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryastuti, terus merapatkan barisan bersama jajaran Muspida Kabupaten Tabanan menindaklanjuti permasalahan yang dihadapi terkait penanganan dampak dari pandemic Covid-19 di Tabanan.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 04/20/2020 - 19:33

Ruang Isolasi RSUP Sanglah Penuh, Tukang Suwun Asal Bangli Dipulangkan

balitribune.co.id | Bangli - Setelah sempat dijemput dan diajak ke RS Sanglah oleh tim medis  dari Puskesmas Bangli, tukang suwun (buruh angkut) yang dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil swab kembali dipulangkan ke rumahnya di Banjar Umar Anyar, Desa Tamanbali, Bangli. Dipulangkanya yang bersangkutan karena ruang isolasi di RS Sanglah penuh.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 04/20/2020 - 17:43