Bali Tribune Page 6877 |
Bali Tribune, Sabtu 29 Juni 2024

balitribune.co.id | MangupuraDi tengah panasnya hubungan Pemkab Badung dengan Desa Adat Pererenan terkait penyewaan tanah negara di Pantai Lima, belakangan kepergok ada investor lain mengurug tanah negara di seputaran daerah itu.

Promosikan Desa Wisata, Disparda Gandeng Travel Agent

PROMOSI wisata khususnya desa wisata di Pulau Dewata belum optimal dilakukan. Promosi tersebut baru dilakukan oleh beberapa travel agent yang tergabung di Asosiasi Biro Perjalanan Wisata (Asita) Bali dalam bentuk memasukkan desa wisata ke dalam paket tour.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Tue, 04/26/2016 - 15:52

Teledor Pasang Penjor HUT Puputan, Siswa Nyaris Kesetrum

Semarapura, Bali Tribune

Niat ikut berpartisipasi dalam rangka menyambut HUT Puputan Klungkung ke 108 dan HUT ke 24 Kota Semarapura, siswa SMP Dhramayasa, Timuhun, Banjarangkan, Klungkung saat memasang penjor di jalan Puputan, Semarapura, Klungkung nyaris kesetrum.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 04/26/2016 - 15:40

Wisatawan Amerika Pengutil CD Dijerat Tipiring

Gianyar, Bali Tribune

Setelah menjalani pemeriksaan intensif, Noah Pardue, wisatawan Amerika yang tertangkap tangan ngutil Celana Dalam (CD) akhirnya dijerat tindak pidana ringan (Tipiring) dengan ancaman pidana 3 bulan penjara.  Persidangannya  dilakukan di Pengadilan Negeri (PN) Gianyar, Rabu (27/4)

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 04/26/2016 - 15:30

Bapak Diancam Bunuh Jika Cerita Soal Siksaan kepada Orang Lain

Singaraja, Bali Tribune

Jika saja kasus kekerasan terhadap anak bernama Bintang (nama samaran) oleh ibu tirinya EN tidak segera terungkap dikahawatirkan nasib siswa Kelas III MI Maya Seririt itu diujung tanduk. Pasalnya, EN sempat mengancam akan menghabisi nyawa sang bapak M.Thoyib jika Bintang menceritakan peristiwa kekerasan yang dialaminya kepada orang lain.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 04/26/2016 - 15:27

RPJMD Harus Konsisten dan Tidak Tumpang Tindih

Negara, Bali Tribune

Bupati Jembrana I Putu Artha dalam arahannya saat membuka Forum Konsultasi Publik penyusunan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Jembrana tahun 2016-2021, Senin (25/4), di Ruang Rapat Bapeda Jembrana mengingatkan agar RPJMD harus konsisten dan tidak tumpang tindih.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 04/26/2016 - 15:25