Bali Tribune Page 6437 |

balitribune.co.id | Badung - Pengelola Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai menyebutkan terdapat 135 penerbangan mengalami pembatalan pada Rabu (13/11) yakni 115 penerbangan terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki dan 20 penerbangan yang mengalami pembatalan karena alasan operasional maskapai.

KKN

Rai Mantra Beri Pembekalan KKN Unmas - Mahasiswa Diajak Perkaya Modal Sosial

BALI TRIBUNE - Walikota Denpasar IB Rai Dharmawijaya Mantra diundang untuk memberi pembekelan kepada mahasiswa Universitas Mahasaraswati (Unmas) Denpasar yang akan Kuliah Kerja Nyata (KKN), Senin (17/6) di Hotel Nikki Denpasar. Pelaksanaan KKN Unmas mengambil lokasi di 22 desa di Kecamatan Denpasar Utara dan Timur merupakan kewajiban perguruan tinggi sebagai pengabdian kepada masyarakat.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 07/18/2017 - 18:22

sidang

Palsukan Akta Jual Beli Tanah = Notaris Dituntut 18 Bulan Penjara

BALI TRIBUNE - Eunika Wahyu Praseyanti (54), oknum notaris yang menjadi terdakwa dalam kasus dugaan pemalsuan surat akta jual beli tanah akhirnya menjalani sidang tuntutan di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar pada Senin (17/7).

Dalam sidang yang dipimpin hakim Esthar Oktavi, Jaksa Penuntut Umum (JPU) I Putu Suparta Jaya menutut terdakwa dengan hukuman pidana penjara selama 18 bulan.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 07/18/2017 - 18:19

Basarnas,

Mobil Nyemplung Danau Batur - Tiga Tewas, Empat Luka-luka

BALI TRIBUNE - Kecelakaan tunggal terjadi di ruas jalan di Desa Trunyan, Kintamani di mana sebuah mobil APV warna silver yang mengangkut tujuh wisatawan asal Tanggerang, nyemplung ke Danau Batur, Senin (17/7) sekitar pukul 16.00 Wita.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 07/18/2017 - 18:13

baliho

Reklame Ancam Keselamatan Pengguna Jalan

BALI TRIBUNE - Pemasangan reklame yang semakin marak di Kabupaten Jembrana kini kian mengkhawatirkan. Kondisi padatnya media reklame itu bisa dijumpai terutama di titik stategis di beberapa persimpangan dan ruas jalan di perkotaan.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Tue, 07/18/2017 - 18:12

pendidikan

Kelas SDN 2 Puhu Dipagar - Siswa Belajar di Jaba Pura dan Bale Los

BALI TRIBUNE - Siswa SDN2 Puhu, Payangan, terpaksa belajar di halaman pura dan sebagian di tempat darurat pada hari pertama proses belajar mengajar dimulai, Senin (17/7). Mereka terpaksa diungsikan lantaran kelasnya digembok dan dipagari warga akibat perjanjian mengembalikan sebagian lahan sekolah tidak ditindaklanjuti Pemkab Gianyar.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 07/18/2017 - 18:11

Mayjen TNI Komaruddin Simanjuntak, SIP., MSc.

Pangdam: Seluruh Babinsa Ditugaskan Dampingi Petani

BALI TRIBUNE - Terkait program upaya khusus (upsus) tiga komoditas utama padi, jagung, dan kedelai (pajale), Presiden Joko Widodo bertekad menyukseskan kedaulatan pangan di tahun 2017, dimana secara teknis pelaksanaan di lapangan didukung TNI-AD yang didasari dengan penandatanganan MoU antara Menteri Pertanian dengan Kepala Staf Angkatan Darat.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Tue, 07/18/2017 - 18:11

Maxindo

Dealer BMW Motor Buka Jaringan di Bali

BALI TRIBUNE - PT Maxindo Moto Nusantara,  Agen Pemegang Merk (APM)  BMW Motor Indonesia,  meresmikan Kapital Berkah Indo (Kapital Moto) sebagai  dealer BMW Motor wilayah Bali, Jumat (14/7) lalu.

Otoflash | Submitted by contributor on Mon, 07/17/2017 - 21:34