Bali Tribune Page 6462 |

balitribune.co.id | Badung - Pengelola Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai menyebutkan terdapat 135 penerbangan mengalami pembatalan pada Rabu (13/11) yakni 115 penerbangan terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki dan 20 penerbangan yang mengalami pembatalan karena alasan operasional maskapai.

Tipiring

Buang Sampah Sembarangan, 17 Orang Ditipiring

BALI TRIBUNE - Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan Kota Denpasar kembali menggelar Sidang Tindak Pidana Ringan (Tipiring) pelanggar kebersihan di Kota Denpasar, Kamis (6/7) di Balai Banjar Pulugambang, Peguyangan, Kecamatan Denpasar Utara. Sidang yang dipimpin Hakim Novita Riama, SH,MH. dengan Panitera Ni Putu Kermayati SH. ini menindak sebanyak 17 pelanggar yang dinyatakan melanggar Perda No. 1 Tahun 2015 tentang Ketertiban Umum di Kota Denpasar.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 07/07/2017 - 20:09

GAMBUH

Gambuh Sakral Pedungan Suguhkan Tarian Sangging Prabangkara

BALI TRIBUNE - Kesenian sakral mendapatkan tempat istimewa di ajang PKB setiap tahunnya. Pada Kamis (6/7) pengunjung PKB di Kalangan Angsoka disuguhkan kesenian Gambuh Sakral dari Sekaa Gambuh Dwi Tunggal Banjar Menesa Puseh Pedungan Kecamatan Denpasar Selatan. Dalam penampilannya, sekaa gambuh ini menyuguhkan Tari Gambuh Sangging Prabangkara yang diiringi tabuh dan irama suling klasik.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 07/07/2017 - 20:04

sosialisasi

11.098 Bidang Tanah di Denpasar Belum Bersertifikat

BALI TRIBUNE - Kantor Pertanahan Kota Denpasar mencatat di tahun 2016 sedikitnya ada 195.887 bidang tanah di Kota Denpasar belum tersertifikat. Dari jumlah tersebut, Kantor Pertanahan sejak tahun 2016 telah menerbitkan sertifikat sebanyak 184.729 bidang tanah. Itu artinya di tahun 2017 ini masih ada sisa tanah yang belum tersertifikat mencapai 11.098 bidang tanah.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 07/07/2017 - 20:04

evakuasi

Seorang Pekerja Tewas Tertimbun Longsor

BALI TRIBUNE - Seorang pekerja bangunan tewas setelah tertimbun longsor saat membuat senderan got di Banjar Tengah, Dusun Nyanglan Tengah, Desa Nyanglan, Banjarangkan, Klungkung, Kamis (6/7). Saksi mata di tempat kejadian mengatakan, kejadian yang menimpa buruh proyek bernama I Nyoman Sarta (60) itu terjadi begitu cepat.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 07/07/2017 - 19:55

ormas

Pemerintah Didesak Terbitkan Perppu Bubarkan Ormas Radikal

BALI TRIBUNE - Organisasi kemasyarakatan (Ormas) yang diduga melakukan aktivitas yang bertentangan dengan Pancasila, Bhinneka Tunggal Ika, UUD 1945 dan NKRI, ditengarai bertumbuh subur di Indonesia. Kondisi ini memantik reaksi keras berbagai elemen masyarakat.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Fri, 07/07/2017 - 19:53

TENGGELAM

Pantai Tegal Sari Makan Korban - Kakak Beradik Berenang, Satu Tewas

BALI TRIBUNE - Meninggalnya Ni Putu Lina (13) warga asal Banjar Batu Meyeh, Desa Songan, Kecamatan/Kabupaten Bangli, saat berenang di Pantai Yeh Lawe, Banjar Dinas Tegal Sari, Desa Tianyar Barat, Kecamatan Kubu, Karangasem, pada Rabu (5/7) sore, masih menyisakan duka mendalam bagi keluarganya. Sementara adik korban yang selamat dari maut yakni I Ketut Adil (8) hingga Kamis (6/7) masih dalam perawatan intensif tim medis di Klinik Tukad Luah.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 07/07/2017 - 19:38

Made Mangku Pastika

Gubernur Terbitkan Pergub PPDB - Sekolah Wajib Terima Siswa Miskin

BALI TRIBUNE - Gubernur Bali I Made Mangku Pastika memenuhi janjinya menerbitkan Peraturan Gubernur (Pergub) untuk mengatasi kisruh Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMA dan SMK Negeri tahun pelajaran 2017/2018. Pergub ini untuk menyiasati sejumlah klausul dalam Permendikbud Nomor 17 Tahun 2017 yang menetapkan sistem zonasi dalam PPDB.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 07/07/2017 - 19:37