Nasional Politik | Page 441 | Bali Tribune
Bali Tribune, Minggu 29 September 2024
mandia

Beh, Pupuk Subsidi Disunat

Denpasar, Bali Tribune

Ada banyak hal menarik yang diungkapkan masyarakat, saat anggota DPRD Provinsi Bali melakukan reses ke daerah pemilihan masing-masing. Salah satunya adalah bantuan pupuk subsidi yang diterima sejumlah kelompok subak, yang justru disunat oleh oknum yang tidak bertanggung jawab.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Sat, 06/25/2016 - 11:53

sri

Penjaringan Timsel KPID Bali Dinilai Cacat Hukum

Denpasar, Bali Tribune

Proses rekrutmen Tim Seleksi (Timsel) Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Daerah Bali menuai kecaman dari internal KPID Bali karena dinilai cacat hukum. Disebutkan Surat Keputusan (SK) Timsel KPID Bali dinilai cacat hukum karena bertentangan dengan Peraturan KPI.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Fri, 06/24/2016 - 11:19

mandia

Penerima Hibah Harus Belajar dari Kasus Hening

Denpasar, Bali Tribune

Kelompok masyarakat penerima hibah di Provinsi Bali diingatkan untuk belajar dari kasus yang menjerat mantan anggota DPRD Provinsi Bali Hening Puspita Rini. Ketika itu, hibah yang dicairkan sesuai peruntukkannya yakni untuk pengadaan baju anggota PKK. Sayang, kualitas baju tersebut rendah dan akhirnya menjadi temuan.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Fri, 06/24/2016 - 11:16

tagel

BPJS Membunuh Masyarakat Kecil

Denpasar, Bali Tribune

Program layanan kesehatan masyarakat melalui Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS), terus menuai protes. Selain pelayanan di rumah sakit yang memberi kesan pemegang kartu BPJS sebagai pasien 'kelas dua', tingginya biaya premi bulanan yang harus dibayar juga banyak dikeluhkan, khususnya oleh masyarakat kecil.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Fri, 06/24/2016 - 10:45

izin

Satpol PP Robohkan Bangunan Tanpa Izin di Jimbaran

Jimbaran, Bali Tribune

Satpol PP Provinsi Bali dan Kabupaten Badung dibantu oleh aparat keamanan dari kepolisian dan pihak desa setempat membongkar paksa bangunan tanpa ijin di Jalan Baypass Ngurah Rai, Jimbaran, Badung, Rabu (22/6). Bangunan dengan 8 unit toko dan 11 kamar kos-kosan itu dikosongkan dan langsung diratakan dengan tanah.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Thu, 06/23/2016 - 12:01

kadaluwarsa

Banyak Makanan Kadaluwarsa Dijual di Kuta

Mangupura, Bali Tribune

Hati-hati berbelanja produk makanan di Kuta. Pasalnya, banyak makanan kaleng atau kemasan kadaluwarsa dijual di daerah itu. Adanya peredaran makanan kadaluwarsa itu bahkan diungkap langsung oleh tim monitoring dari Dinas Koperasi Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Badung saat menggelar monitoring ke sejumlah pasar tradisional, pertokoan dan swalayan yang ada di Kecamatan Kuta, Selasa (21/6).

Nasional Politik | Submitted by contributor on Thu, 06/23/2016 - 12:00

IB Putu Sukarta

Penyegaran Pengurus, Gerindra Prioritaskan Incumbent

Denpasar, Bali Tribune

Partai Gerindra saat ini sedang melakukan penyegaran kepengurusan di tingkat provinsi hingga kabupaten dan kota. Hanya saja, Partai Gerindra tak mengenal mekanisme pemilihan pengurus dalam forum Musyawarah Daerah (Musda) atau Musyawarah Cabang (Muscab) sebagaimana lazimnya dilakukan oleh partai politik lainnya.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Tue, 06/21/2016 - 12:29

diana

Dewan Tuding SKPD Tak Becus Urus Hibah

Denpasar, Bali Tribune

Anggota DPRD Provinsi Bali, rupanya sedang kecewa berat. Pemicunya, tentu saja lantaran pencairan dana hibah yang terkesan dihambat oleh pimpinan satuan kerja perangkat daerah (SKPD). Bukan itu saja, tarik ulur pencairan hibah ini juga dinilai dewan akibat SKPD tidak becus bekerja serta gagal paham terhadap hukum dan peraturan yang ada.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Tue, 06/21/2016 - 12:28

bagus

Golkar Larang Pengurus Rangkap Jabatan

Denpasar, Bali Tribune

Sejumlah pengurus Partai Golkar di Bali diketahui merangkap jabatan di kepengurusan partai. Padahal sesuai dengan Anggaran Rumah Tangga (ART) Partai Golkar, khususnya Bab V pasal 12, telah diatur dengan tegas bahwa pengurus dilarang merangkap jabatan dalam kepengurusan Dewan Pimpinan/Pimpinan Partai yang bersifat vertikal.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Tue, 06/21/2016 - 10:48

tirtawan

Tirtawan Mulai Galang Kekuatan Pemuda

Denpasar, Bali Tribune

Anggota DPRD Provinsi Bali Nyoman ‘Gerantang’ Tirtawan menghadiri Dialog Publik dan Buka Puasa Bersama Organisasi Kemahasiswaan dan Kepemudaan (OKP), di Buleleng, Minggu (19/6) malam. Kehadiran politisi Partai NasDem itu, disebut-sebut sebagai bentuk penggalangan dukungan pemuda dan mahasiswa, jelang Pilkada Buleleng 2017.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Mon, 06/20/2016 - 14:31