Badung Denpasar | Page 612 | Bali Tribune
Bali Tribune, Senin 24 Juni 2024

Satpol PP Badung Jaring 21 Toko Modern ‘Bodong’

balitribune.co.id | Mangupura - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Badung berhasil menjaring puluhan toko modern tak berizin, Rabu (22/5) lalu. Toko modern bodong tersebut tersebar di kawasan Kuta Utara dan Mengwi.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 05/24/2019 - 00:25

Kapal Perang Prancis Vandemiaire Merapat di Benoa

balitribune.co.id | Denpasar - Kapal perang Prancis FNS Vandemiaire F-734, Kamis (23/5) sekitar pukul 10.00 Wita merapat di Pelabuhan Benoa, Denpasar, dalam rangka “port visit” di Pulau Dewata selama sepekan, hingga 28 Mei 2019 mendatang. Kedatangan kapal perang Prancis tersebut disambut Komandan Lanal Denpasar Kolonel Laut (P) Henricus Prihantoko beserta Perwira Staf dan Atase Militer Prancis.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 05/23/2019 - 23:48

Aksi Simpatik Pelajar Dukung Keputusan KPU

balitribune.co.id | Jembrana - Sejumlah siswa sekolah di Jembrana merasa prihatin dengan keadaan politik yang makin memanas dengan aksi demontrasi massa di Jakarta. Itulah sebabnya para siswa sekolah dari salah satu sekolah swasta di Jembrana Rabu kemarin melakukan aksi simpati dengan membagikan buga kepada warga masyarakat dan para pegawai negeri di kantor-kantor pemerintah. 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 05/23/2019 - 20:09

Pensiunan Perawat Asal Kanada Ditemukan Tewas

balitribune.co.id | Mangupura - Seorang warga negara Kanada bernama Nickerson Clarence Marshall (69) ditemukan dalam kondisi meninggal dunia di tempat tinggalnya Jalan Tegal Jaya, Banjar Tegal Jaya, Desa Dalung, Kecamatan Kuta Utara, Minggu (19/5) pukul 09.00 Wita. Tidak ada ditemukan tanda tanda kekerasan pada tubuh korban.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sun, 05/19/2019 - 23:46

Tebing Uluwatu yang Retak Dijarit Tahun Ini

balitribune.co.id | Mangupura - Keretakan tebing Uluwatu akan segera ditangani oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Badung. Instansi ini bahkan tengah menyiapkan kontraktor untuk memperbaiki keretakan tebing yang berada di areal objek wisata Pura Uluwatu tersebut.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sat, 05/18/2019 - 00:00

Cuti Bersama Idul Fitri 2019, RS Wangaya Tetap Buka 24 Jam

balitribune.co.id | Denpasar - Cuti Bersama Aparatur Sipil Negara (ASN) bertepatan dengan Hari Raya Idul Fitri 1440 Hijriyah pada tanggal 3, 4 dan 7 Juni 2019 Pemerintah Kota Denpasar memastikan bahwa sejumlah pelayanan publik di Kota Denpasar tetap dibuka dari pukul 08.00 - 12.00 WITA. Hal ini berdasarkan komitmen dari seluruh OPD Kota Denpasar dalam memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 05/17/2019 - 23:49

Jokowi Nilai Desa Kutuh Jadi Model Keberhasilan Desa Dalam Memanajemen Pengelolaan Dana Desa

balitribune.co.id | Mangupura - Presiden Joko Widodo, Jumat (17/5) sore meninjau pengembangan lapangan Ketut Lotri Desa Kutuh yang dikembangkan menjadi wisata sport tourism. Kunjungan kerja tersebut merupakan peninjauan pemanfaatan dana desa di Desa Kutuh tahun 2018, yang dipergunakan untuk pengembangan   sport tourism di kawasan Gunung Payung Cultural Park, yang berkolaborasi dengan Desa Adat Kutuh.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 05/17/2019 - 20:59

Badung Peringati Hari Buruh Internasional Sekaligus Luncurkan Desa Digital

balitribune.co.id | Mangupura - Pemerintah Kabupaten Badung memperingati Hari Buruh Internasional (May Day), Jumat (17/5) di Lapangan Puspem Badung. Kegiatan ini dirangkaikan dengan Peluncuran Desa Digital di Kabupaten Badung oleh Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta didampingi Wabup. I Ketut Suiasa, Wakil Ketua DPRD Badung I Made Sunarta dan Sekda Badung I Wayan Adi Arnawa.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Fri, 05/17/2019 - 16:07