Keliling Bali | Page 1518 | Bali Tribune
rokok

Diskes Sebar Stiker Peringatan Hari Temakau Sedunia

 

Semarapura, Bali Tribune

Peringatan Hari Tanpa Tembakau Sedunia Tahun 2016 di Kabupaten Klungkung diisi dengan penyebaran stiker kawasan tanpa rokok kepada masyarakat. Kegiatan ini dilakasanakan di Catus Pata Klungkung, Selasa (31/5).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 06/01/2016 - 15:32

kisruh

Warga Saling Tutup Jalan, Muspika Turun Tangan

Gianyar, Bali Tribune

Lantaran dua keluarga  berselisih  dan saling tutup jalan, muspika pun akhitnya turun tangan.  Kisruh ini terjadi  di Banjar Calo, Desa Apuan yang ujung-ujungnya mereka akhirnya berdamai di Kantor Polisi.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 06/01/2016 - 15:28

TNI

Wabup Sanjaya Serahkan Bedah Rumah PT. PLN

Tabanan, Bali Tribune

Kegiatan bedah rumah hingga kini masih menjadi program unggulan Pemerintah Kabupaten Tabanan yang dijabarkan pula pada visi misi pemerintahan Eka-Jaya. Komitmen untuk memprioritaskan kesejahteraan warga tidak mampu ini dibuktikan dengan menggulirkan program ini secara berkelanjutan setiap tahunnya dengan tetap memperhatikan kwalitas dan kwantitas.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 06/01/2016 - 15:19

perda

Merokok di Kawasan Tanpa Rokok Didenda Rp. 500.000

Negara, Bali Tribune

Setelah melalui proses yang cukup panjang, Sidang Paripurna IV DPRD Kabupaten Jembrana yang berlangsung pada Selasa(31/5) bertempat di ruang sidang dewan akhirnya mennyetujui tiga Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) untuk ditetapkan menjadi Perturan Daerah (Perda).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 06/01/2016 - 15:15

pajak

Terkait Menguapnya Pajak Galian C

Amlapura, Bali Tribune

DPRD Karangasem terus menelusuri penyebab tingginya kebocoran pajak Galian C, termasuk dugaan adanya oknum bermain hingga ratusan truk pasir bisa lolos begitu saja tanpa membayar faktur pajak. Selasa (31/5), gabungan Komisi I dan III DPRD Karangasem, memanggil Kepala Dinas Pendapatan Daerah, I Nengah Toya untuk dimintai penjelasan.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 06/01/2016 - 11:59

tambang

Lagi, Polisi Gerebek Aktivitas Tambang Liar

Gianyar, Bali Tribune

Meksi pengusaha tambang batu cadas telah mengadu ke bupati dan DPRD Gianyar, bukan berarti operasi yang dilakukan polisi untuk membasmi aktivitas Galian C liar terhenti. Buktinya, Buser Polres Gianyar kembali menggerebek kegiatan tambang liar. Beberapa pelaku dan barang bukti langsung diamankan ke Mapolres Gianyar.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 06/01/2016 - 11:48

Patuh Agung

Tilang 1.051 Pengendara Selama Operasi Patuh 2016

Semarapura, Bali Tribune

Selama 14 hari pelaksanaan Operasi Patuh Agung 2016, dari tanggal 16 s/d 29 Mei 2016,  Polres Klungkung menilang 1.051 dan menegur 68 pelanggar pengendara roda dua maupun roda empat. Tilang mengalami peningkatan sebanyak 66.561 %, bila dibandingkan dengan Operasi Patuh Agung 2015 yaitu  dengan tilang sebanyak 631, sedangkan teguran mengalami penurunan -25,27 %,  pada tahun 2015 sebanyak 91 teguran.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 05/31/2016 - 14:44

kesenian

PKB XXXVIII, Klungkung Ikuti Seluruh Jenis Kesenian

Semarapura, Bali Tribune

Kabupaten Klungkung pada Pesta Kesenian Bali (PKB) XXXVIII Tahun 2016 ini akan mengikuti semua jenis kesenian. Hal ini disampaikan Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Klungkung, Wayan Sujana pada rapat kesiapan duta Klungkung di ruang rapat Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset (DPPKA) Kabupaten Klungkung, Senin (30/5).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 05/31/2016 - 14:42

Dua KK Kurang Mampu Asal Kubu Karangasem Dibantu Gubernur

Amlapura, Bali Tribune

Sejumlah informasi yang diposting netizen mengenai warga kurang mampu asal Kubu Karangasem direspon serius Gubernur Bali Made Mangku Pastika kemudian mengutus tim Humas Pemprov Bali untuk meninjau langsung ke lokasi, Senin (30/5). Warga tersebut adalah I Gede Putu (21th) remaja yang berasal dari keluarga kurang mampu, penderita penyakit polio sejak lahir, yang tinggal di Br. Dinas Cucut, Desa Ban, Kecamatan Kubu, Kabupaten Karangasem.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 05/31/2016 - 14:34