Pakraman | Page 148 | Bali Tribune

Gubernur Koster Nasarin Pembangunan Gedung MDA Buleleng

balitribune.co.id | SingarajaUpacara Peletakan Batu Pertama (nasarin) pembangunan gedung Majelis Desa Adat (MDA) Kabupaten Buleleng, dilakukan Gubernur Bali I Wayan Koster, Kamis (10/9). Gedung untuk kantor MDA Buleleng ini berlokasi si Kelurahan Banyuasri Singaraja dan menempati lahan milik Pemprov Bali.

Pakraman | Submitted by contributor on Thu, 09/10/2020 - 19:25

Puluhan Pemangku Doa Bersama Untuk Pasangan I Gusti Ayu Mas Sumatri - I Made Sukerana

balitribune.co.id | Amlapura - Pasangan Balon Bupati-Wakil Bupati Karangasem, I Gusti Ayu Mas Sumatri-I Made Sukerana (Massker) yang diusung oleh Koalisi Karangasem Hebat (KKH) 2, yang merupakan koalisi partai Nasdem, Golkar, Demokrat, Gerindra, Perindo dan PKS, Rabu (9/9/2020) hari ini mengikuti serangkaian test kesehatan di Wing Amerta, RSUP Sanglah, Denpaasar, di

Pakraman | Submitted by contributor on Wed, 09/09/2020 - 16:15

Wabup Sanjaya Dampingi Gubernur Koster Melakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Majelis Desa Adat Kabupaten Tabanan

balitribune.co.id | Tabanan – Wakil Bupati Tabanan,  I Komang Gede Sanjaya, mendampingi Gubernur Bali, Wayan Koster mewujudkan mimpi Majelis Desa Adat Kabupaten Tabanan, yakni melakukan peletakan batu pertama pembangunan gedung yang perkantoran yang layak dalam melakukan kegiatan pelayanan terhadap keberadaan Desa Adat di Kabupaten Tabanan.

Pakraman | Submitted by contributor on Mon, 09/07/2020 - 20:29

Forum Koordinasi Hindu Desak Cabut Pengayoman 'Hare Krishna'

balitribune.co.id | Denpasar - Forum Koordinasi Hindu Bali mendesak PHDI agar segera mencabut pengayoman terhadap Hare Krishna. Forum ini juga mendorong DPRD Provinsi Bali untuk mengeluarkan Peraturan Daerah (Perda) yang intinya melarang segala ajaran dan aktivitas Hare Krishna di Bali.

Pakraman | Submitted by contributor on Mon, 09/07/2020 - 19:56

Pergub No.1 Bikin Usaha Arak Bali Menggliat

Balitribune.co.id | Denpasar - Usaha kemasan arak Bali kini mulai menggliat. Dengan berbagai kemasan dan label, kini banyak para penjual arak secara onlie dengan berbagai rasa. Hal ini tisak terlepas dari pemikiran Gubernur Bali I Wayan Koster dalam mempromosikan arak Bali.

Pakraman | Submitted by contributor on Mon, 09/07/2020 - 02:09

Resmikan Rumah Keong, Wamen Setiadi Harapkan Generasi Muda Dilibatkan

Balitribune.co.id | Semarapura - Wakil Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (PDTT) Budi Arie Setiadi tidak hanya berkesempatan meninjau keindahan dan potensi desa di Nusa Penida, Jumat (4/9) lalu. Bersama rombongan didampingi Bupati Suwirta, Ia juga berkesempatan meresmika  Rumah Keong sebagai pusat pengembangan produk desa.

Pakraman | Submitted by contributor on Mon, 09/07/2020 - 02:04

Kaul, Mobil Damkar Jadi Kendaraan Pengantin

balitribune.co.id | Gianyar - Suasana hari perkawinan pasangan Pande Nyoman Wiranata dan  dan Ni Made Dwi Widyastuti di Desa Petak Kaja, Gianyar, Sabtu (5/9) benar-benar penuh kejutan. Disaat prosesi akan dimulai, undangan dikejutkan dengan kedatangan satu unit mobil pemadam kebakaran, lengkap dengan personilnya.

Pakraman | Submitted by contributor on Sun, 09/06/2020 - 16:11