Bali Tribune Page 4 |
Bali Tribune, Senin 24 Juni 2024

balitribune.co.id | BadungPariwisata Bali yang berkualitas tampaknya harus diimplementasikan oleh pihak terkait agar Pulau Dewata tetap bertahan menjadi destinasi wisata bagi wisatawan mancanegara. Pasalnya, berbagai destinasi wisata di dunia semakin berinovasi untuk dapat menarik minat wisatawan berkunjung ke destinasi tersebut. Diharapkan, pariwisata Bali yang berkualitas tidak hanya menjadi sebatas slogan saja tapi harus diterapkan.

Ketua DPRD Buleleng Buka Turnamen Boxing And Kick Boxing

balitribune.co.id | Singaraja - Ajang adu kekuatan dan taktik melalui gelaran Boxing dan Kick Boxing yang diadakan oleh Buleleng Gym Fighter diminta oleh Ketua DPRD Buleleng Gede Supriatna, SH dijadikan motivasi bagi generasi-generasi muda untuk menorehkan prestasi.

Olahraga | Submitted by contributor on Sun, 06/23/2024 - 18:59

Dua Pendaki Puncak Adeng di Batutiri Tersesat

balitribune.co.id | Tabanan – Dua orang pendaki gunung Pucak Adeng, Banjar Munduk Lumbang, Desa/Kecamatan Baturiti atas nama Ivan Arianto Prastya (23) dan Matthew Albert Stoppels (23) dari Denpasar dilaporkan tersesat.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sun, 06/23/2024 - 18:51

Sekaa Baleganjur Dewa Ayu Duta Badung, Bawakan Cerita “Wayah” pada Lomba Baleganjur PKB ke-46

balitribune.co.id | Denpasar - Sebanyak 36 seniman dari Sekaa Baleganjur Dewa Ayu, Pura Ulun Suwi, Desa Adat Jimbaran, tampil pada lomba baleganjur, serangkaian Pesta Kesenian Bali (PKB) ke-46, Jumat (21/6). Tampil sangat memukau di panggung terbuka Ardha Candra, Taman Budaya, Art Center Bali, sekaa ini mengangkat cerita berjudul “Wayah”.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sun, 06/23/2024 - 15:13