Bali Tribune Page 136 |

balitribune.co.id | Badung - Pengelola Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai menyebutkan terdapat 135 penerbangan mengalami pembatalan pada Rabu (13/11) yakni 115 penerbangan terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki dan 20 penerbangan yang mengalami pembatalan karena alasan operasional maskapai.

Sugawa Korry : Nasib Ipat di Tangan DPP Golkar

balitribune.co.id | DenpasarNasib I Gede Ngurah Patriana Krisna atau yang akrab disapa Ipat, kader Partai Golkar yang diusung oleh PDI Perjuangan sebagai calon wakil bupati Jembrana pada Pilkada 2024, kini berada di tangan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Golkar.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Thu, 08/29/2024 - 04:56

Tapera Memupuk Budaya Gotong-Royong

balitribune.co.id | Di Indonesia, masalah perumahan merupakan salah satu tantangan besar yang dihadapi masyarakat. Banyak warga negara yang masih kesulitan untuk memiliki tempat tinggal yang layak.

Fokus | Submitted by contributor on Thu, 08/29/2024 - 04:51

Demokrat Resmi Dukung Paket Adi-Cipta di Pilkada Badung

balitribune.co.id | MangupuraPasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Badung Wayan Adi Arnawa dan I Bagus Alit Sucipta (Adi-Cipta) lagi mendapat suntikan "amunisi" baru. Kali ini Partai Demokrat yang memberikan rekomendasi untuk jagoan yang diusung PDI Perjuangan ini. 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 08/28/2024 - 06:51

Berbagi Pengetahuan, Astra Motor Bali Gelar Program Educate For You ke Sekolah Binaan

balitribune.co.id | Mangupura - Sebagai bentuk edukasi terkait pengetahuan komunikasi, Astra Motor Bali menggelar kegiatan yang bertajuk “ Educate For You” dengan menggandeng jurnalis sebagai pemateri. Acara ini merupakan kegiatan ESG (Environmet, Social dan Governance) yang sedang digaungkan oleh AHM dan Astra Motor Bali.

Otoflash | Submitted by contributor on Tue, 08/27/2024 - 22:57

Dinas P3AP2KB Gianyar Gelar Sosialisasi Pencegahan Kekerasan Terhadap Perempuan

balitribune.co.id | Gianyar - Pemerintah Kabupaten Gianyar melalui Dinas P3AP2KB gelar Sosialisasi Kekerasan Terhadap Perempuan, Dampak dan Penanganannya di Ruang Rapat Bappeda Kabupaten Gianyar, Selasa (27/8). Hal tersebut dilakukan sebagai upaya pencegahan dan penanganan tindak kekerasan terhadap perempuan.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 08/27/2024 - 22:52