Pariwisata & Budaya | Page 110 | Bali Tribune

Razia Penggunaan Masker di Bandara Ngurah Rai

balitribune.co.id | Kuta - Memperketat penerapan protokol kesehatan (prokes) bagi penumpang di area Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, pihak berwenang pun melakukan razia penggunaan masker yang benar di bandara setempat.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Mon, 10/05/2020 - 16:22

Cok Ace Paparkan Kesiapan Pariwisata Bali kepada Anggota Bhayangkari

balitribune.co.id | Denpasar – Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati (Cok Ace) paparkan tentang kondisi Bali dan pariwisata Bali selama pandemi Covid-19 berlangsung. Menurutnya selama ini pemerintah Provinsi Bali bekerjasama dengan industry pariwisata telah menyiapkan standardisasi mengenai tatanan kehidupan era baru.

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Wed, 09/30/2020 - 19:29

45 Destinasi Wisata di Bali Disurvei Pembenahan

balitribune.co.id | DenpasarDeputi Bidang Pengembangan Destinasi dan Infrastruktur Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Republik Indonesia, Hari Santosa Sungkari mengatakan protokol kesehatan di Kemenparekraf diterjemahkan dalam program Cleanliness, Healthy, Safety and Environmental Sustainability (CHSE).

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Wed, 09/30/2020 - 19:25

Maskapai Dukung Kampanye Anti Narkoba

balitribune.co.id | Denpasar – Maskapai penerbangan nasional melakukan peningkatan kerja sama dengan Badan Narkotika Nasional (BNN) dalam bidang pencegahan penyalahgunaan narkotika dan obat-obatan terlarang sebagai program lanjutan kerja sama dengan BNN yang telah terjalin sejak tahun 2017. 

Pariwisata & Budaya | Submitted by contributor on Mon, 09/28/2020 - 21:12