Rangkaian HUT JVC ke-19, Ketua DPRD Jembrana Lepas Penyu di Perancak
BALI TRIBUNE - Ketua DPRD Kabupaten Jembrana, I Ketut Sugiasa bersama sejumlah pejabat dan ratusan secuteris, Minggu (16/12) kemarin mengikuti sejumlah kegiatan bakti sosial (baksos) rangkaian HUT Jembrana Vespa Club (JVC) ke-19. Komunitas klub pecinta Vespa di Jembrana ini menggelar sejumlah kegiatan sosial di antaranya pelepasan Penyu di pantai Perancak, kerja bakti bersih pantai hingga penyerahan bantuan ke Panti Asuhan dan penyandang disabilitas.
Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 12/17/2018 - 12:43