Keliling Bali | Page 178 | Bali Tribune
Bali Tribune, Selasa 03 Desember 2024

Ribuan Warga Desa Bugbug Sapu Bersih DTW Candidasa

balitribune.co.id | Amlapura - Ribuan warga Desa Adat Bugbug bersama Gema Shanti dan Bersih-bersih Bali, Minggu (13/8) sore, turun ke jalan untuk menyapu bersih Obyek Daya Tarik Wisata (DTW) Candidasa dari berbagai jenis sampah, utamanya sampah plastik yang menjadi momok menakutkan karena jenis sampah ini baru bisa terurai setelah ratusan tahun.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 08/14/2023 - 08:43

Buruh Proyek Bendung Terjatuh Saat Bekerja

balitribune.co.id | BangliSeorang buruh bernama Muhamad Saedi (29), harus dilarikan ke RSU Bangli pascaterjatuh saat bekerja pada Minggu (13/8) siang. Pria asal Jember, Jawa Timur ini terjatuh saat bekerja di proyek rehabilitasi bendung Daerah Irigasi (DI) Belahpane, Desa Sidan Kecamatan Gianyar.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sun, 08/13/2023 - 16:58

Angkat Inovasi Stop Merokok, Nuri Musfiriyahasal ke Istana Negara

balitribune.co.id | Negara - Setelah melalui berbagai tahapan, salah seorang tenaga kesehatan (nakes) Nuri Musfiriyahasal Kelurahan Loloan Timur Kecamatan Jembrana bisa lolos mewakili Bali ke tingkat nasional.  Tenaga kesehatan yang bertugas di RSU Negara dijadwalkan menerima penghargaan di Istana Negara pada HUT ke-78 Republik Indonesia.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Thu, 08/10/2023 - 21:52

Bupati Suwirta Lantik Pejabat Tinggi Pratama dan Pejabat Administrator

balitribune.co.id | Semarapura - Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta didampingi PJ. Sekrataris Daerah Kabupaten Klungkung, Dewa Gde Darmawan, Rabu (9/8/2023), melantik dan mengambil sumpah Pejabat Tinggi Pratama dan Pejabat Administrator Lingkungan Pemerintah Kabupaten Klungkung di Ruang Rapat Praja Mandala Kantor Bupati Klungkung.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Thu, 08/10/2023 - 15:28

Nyaris Kolaps saat Pandemi, LPD Tulikup Kelod Bangkit

balitribune.co.id | Gianyar - Kredit macet yang membengkak saat Pandemi Covid-19, diperparah adanya laporan pidana terhadap mantan Ketuanya, LPD Tulikud Kelod, Gianyar, nyaris kolaps. Syukurnya, berkat kerja keras dwmgan semangat optimis aparatu adat setempat, kini LPD Tulikup Kelod bangkit lagi.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Thu, 08/10/2023 - 15:28

Inovasi TOSS Center Dikunjungi Tim Sekretariat Wapres

balitribune.co.id | Semarapura - Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta menerima Kunjungan Tim Sekretariat Wakil Presiden yang dipimpin langsung Asisten Deputi Infrastruktur, Ketahanan Energi, dan Sumber Daya Alam. Acara tersebut diterima di Ruang Rapat Kantor Bupati Klungkung, Rabu (9/8/23).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Thu, 08/10/2023 - 15:25

Nyonya Putri Suastini Koster Panen Jeruk RGL

balitribune.co.id | Bangli - Setelah membuka Pasar Rakyat PKK Bangli yang dipusatkan di Alun-alun Bangli, Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Provinsi Bali Nyonya Putri Suastini Koster didampingi Ketua TP PKK Kabupaten Bangli Nyonya Sariasih Sedana Arta berkesempatan melakukan panen jeruk jenis RGL di Banjar Pukuh Desa Tiga, Kecamatan Susut Bangli, Rabu (9/8/2

Keliling Bali | Submitted by contributor on Thu, 08/10/2023 - 15:23

Sempat Simpang Siur, Identitas Korban Terungkap

balitribune.co.id | Negara - Setelah sebelumnya pencarian dilakukan ditengah informasi yang masih simpang siur, kini kejadian penumpang yang menceburkan diri dari kapal akhirnya terungkap. Identitas penumpang kapal ini terungkap setelah adanya laporan dari keluarga korban.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Thu, 08/10/2023 - 05:25