Ekonomi Bisnis | Page 446 | Bali Tribune
Bali Tribune, Jumat 29 November 2024
Putu Astawa

Peningkatan Ekspor Bali Perlu "Capacity Building"

BALI TRIBUNE - Kepala Dinas Perdagangan dan Koperasi Provinsi Bali, Putu Astawa, Selasa (8/5) di sela kunjungannya ke pasar Kuta 2 dan Pasar Desa Adat Jimbaran bersama Menteri Perdagangan RI, Enggartiasto Lukita memberikan penjelasan terkait kecenderungan ekspor Bali ke beberapa negara. 
 

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Fri, 05/11/2018 - 21:39

Jamalul Izza dan Ahmad M. Ramli

Pentingnya Peningkatan Infrastruktur Guna Tumbuhkan Konten Lokal

BALI TRIBUNE - Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) berharap kedepannya  internet di Indonesia dapat berkembang lebih baik. Sehingga akan terus terjadi penetrasi internet karena adanya peningkatan pengguna. "Bagaimana kita bisa membangkitkan traffic Indonesia (dengan meningkatkan konten lokal). Dengan demikian traffic itu tidak lagi lebih banyak keluar ke internasional.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Fri, 05/11/2018 - 21:33

Ketua STIKOM Bali, Dadang Hermawan

Gandeng Bali Tribune , STIKOM Gelar Jalan Santai Berhadiah 5 Motor

BALI TRIBUNE -  Untuk memeriahkan HUT XVI STIKOM Bali pada 10 Agustus 2018 nanti, STIKOM Bali bekerjasama dgn BALI TRIBUNE -  menggelar acara jalan santai pada Minggu 5 Agustus 2018. Keputusan menggandeng BALI TRIBUNE -  ini setelah  Marketing Manager BALI TRIBUNE -  A.A. Bintang Aryani bertemu Ketua STIKOM Bali Dr.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Wed, 05/09/2018 - 23:57

Telkomsel

Telkomsel Bali Nusra & Samsung Gelar Program "Smartphone Vaganza"

BALI TRIBUNE - Guna mempercepat penetrasi smartphone di Indonesia, Telkomsel Bali Nusra menjalin kerjasama strategis dengan PT Samsung Electronics Indonesia melalui program “Smartphone Vaganza”.  Kerjasama yang terjalin di antara kedua market leader ini berupa penjualan 17 type merk Samsung bundling paket data Telkomsel selama 3 atau 6 Bulan dengan gratis kuota hingga 180 GB dan Cloud Max 10 GB yang didesain sesuai kebutuhan dan kenyamanan pelanggan.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Wed, 05/09/2018 - 23:54

Gubernur

Kendalikan Laju Inflasi, Gubernur Pastika Tekankan Pentingnya Sinergi Antar Pusat Dan Daerah

BALI TRIBUNE -  Gubernur Bali Made Mangku Pastika menekankan pentingnya sinergitas baik antar pemerintah pusat maupun daerah dalam upaya mengendalikan laju inflasi. Hal tersebut disampaikan Pastika saat menjadi keynote speaker dalam acara Rapat Koordinasi Wilayah Tim Pengendalian Inflasi Daerah (Rakorwil TPID) Kawasan Timur Indonesia (KTI)  di Hotel Anvaya, Kuta , Badung, Selasa (8/5).
 

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Wed, 05/09/2018 - 23:54

Perdagangan

Jelang Hari Besar, Mendag Pantau Harga Komoditas di Kuta dan Jimbaran

BALI TRIBUNE - Dalam kunjungannya ke Pasar Kuta 2 dan Pasar Desa Adat Jimbaran, Badung, Menteri Perdagangan RI, Enggartiasto Lukito, Selasa (8/5) memantau harga komoditas pokok menjelang Galungan-Kuningan dan Ramadhan. Di hadapan media Mendag mengatakan, dari hasil pantauannya semua harga relatif terkendali dan sama. Sementara komoditas yang sedikit tak stabil adalah bawang putih. Namun secara umum harganya turun semua.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Wed, 05/09/2018 - 23:52

perawatan

Solusi Teknologi Optimal Bagi Industri Hospitality

BALI TRIBUNE - Bali menjadi salah satu pusat lokasi industri hospitality yang sangat berkembang sehingga menjadi magnet tersendiri bagi para pelaku bisnis. Mengutip data dari Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Provinsi Bali (Februari 2017), terdapat 130.000 kamar.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Tue, 05/08/2018 - 15:44

delegasi

ICCBA Persyaratkan Komoditas Ekspor-Impor Lolos Karantina

BALI TRIBUNE - Indonesia serta negara-negara yang tergabung dalam Internastional Cargo Cooperative Biosecurity Arrangement (ICCBA), mensyaratkan komoditas Ekspor-Impor terbebas dari hama dan penyakit. Tujuannya untuk mencegah masuk, penyebaran atau menetapnya OPTK (organisme penggangu tumbuhan karantina) ke dalam wilayah negara RI atau ke negara tujuan Ekspor-Impor.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Tue, 05/08/2018 - 15:42

Jamalul Izza

APJII Harap Konten Lokal Tumbuh Ditengah Gempuran Luar

BALI TRIBUNE - Semakin berkembangnnya teknologi, masyarakat Indonesia dihadapkan pada tantangan persaingan melawan konten-konten luar. Persoalan ini memang cukup berat untuk dihadapi, seperti dikatakan Ketua Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII), Jamalul Izza saat Munas APJII di Nusa Dua, Badung, Senin (7/5). Meski tidak dipungkiri, penggunaan internet dewasa ini menjadi bagian kehidupan sehari-hari dan terus berkembang pesat.
 

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Tue, 05/08/2018 - 15:39