Hukum & Kriminal | Page 156 | Bali Tribune

Misteri Kematian Tri di Kejati Bali

balitribune.co.id | DenpasarDi toilet lantai II gedung Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bali, mantan orang kuat di BPN Denpasar Kota (2007-2011) dan Badung (2011-2013), Tri Nugraha (53), satu butir peluru yang tembus di dada kiri telah menghabisi riwayatnya, Senin (31/8) malam lalu.

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Wed, 09/02/2020 - 04:37

Investigasi Kematian Tri Nugraha, Polisi Akan Periksa Penyidik Kejati Bali

balitribune.co.id | DenpasarPolda Bali akan memeriksa sejumlah penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bali terkait kematian mantan kepala BPN Denpasar dan Badung, Tri Nugraha, yang tewas secara mengenaskan dengan cara menembak dada kiri mengunakan pistol di toilet kantor Kejati Bali pada Senin (31/8). 

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Tue, 09/01/2020 - 06:08

Diputus Setahun, Gus Adi Pikir-Pikir

balitribune.co.id | Singaraja - Gusti Putu Adi Kusuma Jaya alias Gus Adi diputus setahun dan dipotong masa tahanan oleh Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Singaraja yang menyidangkan kasus dugaan ujaran kebencian, Selasa (25/8).
 

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Tue, 08/25/2020 - 18:45

Rano Selundupkan 3, 9 kg Sabu, Tidak Sedang Perjalanan Dinas

balitribune.co.id | Denpasar – Otoritas Bandara Udara Wilayah IV Ngurah Rai kecewa dengan ulah Rano Dwi Putra. Kabag Tata Usaha OBU IV I Guti Ngurah Rai, Noviansyah mengatakan, Rano merupakan PNS Kementerian Perhubungan RI yang berdinas di Otoritas Perhubungan, Bandara I Gusti Ngurah Rai.

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Mon, 08/24/2020 - 22:26

Video Pungli Terhadap WNA Viral, Dua Anggota Polsek Pekutatan Diamankan

balitribune.co.id | NegaraSetelah video “One Million” beredar luas di media social, dua oknum personil Polsek Pekutatan yang terekam dalam video amatir seorang wisatawan asing yang diunggah di kanal Youtube tersebut langsung diamankan jajaran Unit Propam Polres Jembrana Kamis (20/8).

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Fri, 08/21/2020 - 18:57

Marques Diclurit, Saiful Bahari Ditangkap

balitribune.co.id | Tabanan – Peristiwa berdarah yang tak patut ditiru terjadi di sebuah rumah kost, tepatnya di Jalan Pulau Bawean, Banjar Jagasatru, Kediri, Tabanan, selasa tanggal 18 Agustus 2020, sekitar pukul 20.00 WITA.

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Thu, 08/20/2020 - 22:06