Nasional Politik | Page 39 | Bali Tribune

AWK Resmi Dipecat

balitribune.co.id | JakartaPresiden Joko Widodo (Jokowi) telah menandatangani Keputusan Presiden (Keppres) tentang Peresmian Pemberhentian Antarwaktu Arya Wedakarna (AWK) sebagai Anggota DPD RI masa jabatan tahun 2019-2024 dari daerah pemilihan Provinsi Bali dan sebagai Anggota MPR masa jabatan tahun 2019-2024.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Fri, 03/01/2024 - 05:55

KPU Tabanan Sebut Pleno Jalan Terus Meski Saksi Ganjar-Mahfud Tolak Tanda Tangan

balitribune.co.id | Tabanan - Komisi Pemilihan Umum atau KPU Tabanan menyebut proses rekapitulasi perolehan suara Pemilu 2024 tetap berjalan terus sesuai jadwal. Meski para saksi pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 03 Ganjar Pranowo dan Mahfud MD (Ganjar-Mahfud) menolak untuk menandatangani hasil pleno di tingkat kecamatan.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Sun, 02/25/2024 - 21:02

Fraksi-Fraksi DPRD Bangli Soroti 19 Hal Terkait LKPJ Bupati

balitribune.co.id | Bangli - Berbagai sorotan disampaikan kalangan wakil rakyat Bangli menyikapi Penyampaian Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Kepala Daerah atas pelaksanaan APBD Kabupaten Bangli tahun anggaran 2023. Setidaknya ada 19 hal yang menjadi sorotan dan catatan yang diberikan oleh Fraksi-fraksi DPRD Bangli.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Sun, 02/25/2024 - 16:17

Dewan Bangli Targetkan LKPJ Bupati Tahun 2023 Tuntas Dua Pekan Mendatang

balitribune.co.id | Bangli - DPRD Bangli menggelar Rapat Paripurna dengan agenda penyampaian Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati Bangli terhadap pelaksanaan APBD Tahun 2023, Kamis (22/2). Rapat yang digelar di ruang sidang DPRD Bangli dipimpin Ketua DPRD Bangli I Ketut Suastika didampingi Wakil Ketua I Nyoman Budiada.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Thu, 02/22/2024 - 18:46

Lika-liku 3 Caleg New Comer PDIP Badung Ungguli Petahana

balitribune.co.id | MangupuraSejumlah Caleg pendatang baru atau new comer dari PDIP berhasil menyalip Caleg petahana dalam Pemilu 14 Februari 2024 di Kabupaten Badung. Yang menarik, Caleg new comer ini sempat diremehkan kemampuannya hingga namanya sempat dicoret oleh partai dari Daftar Calon Sementara (DCS) anggota legislatif Badung.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Wed, 02/21/2024 - 20:25