Badung Denpasar | Page 500 | Bali Tribune

Sumber Air Baku Mulai Kritis, Pelanggan Diminta Buat Penampung Air

Denpasar - Debit air yang digunakan sebagai bahan baku oleh Perumda Air Minum Tirta Sewaka Dharma Denpasar mulai mengalami penurunan.  Bahkan, sumber air baku dari Tukad Ayung disebut telah kritis. Tingkat kekeruhan sumber air baku yang akan diolah di Instalasi Pengolahan Air (IPA) Belusung ini cukup tinggi, dimana material lumpur dan pasir telah mencapai 40 persen. 
 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 04/29/2020 - 16:27

Selama Ini Dilaksanakan di Wantilan DPRD Badung, Rapid Test Jangan di Areal Publik

Balitribune.co.id | Mangupura - DPRD Badung mendorong pemerintah melalui Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19  menggencarkan rapid test untuk mendeteksi penyebaran pandemi Covid-19 di Bali khususnya Kabupaten Badung. Hanya saja, legislator Sempidi ini meminta rapid test tidak dilakukan di areal publik atau difasilitas umum.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 04/28/2020 - 23:37

143 PMI Jalani Rapid Test, Satu Positif Covid-19

Balitribune.co.id | Denpasar - Pemkot Denpasar melalui Dinas Kesehatan serta Satuan Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19 memfasilitasi Rapid Test atau screening awal terhadap Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang sedang menjalani masa karatina di Rumah Singgah. Hingga Selasa, (28/4) sedikitnya 143 orang PMI telah menjalani Rapid Test.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 04/28/2020 - 23:33

21 Pasien Positif Covid-19 di Denpasar Sembuh

balitribune.co.id | Denpasar – Jumlah pasien positif virus corona atau Covid-19 yang dinyatakan sembuh di Denpasar  terus bertambah.  Pada Selasa, (28/4) sebanyak 4 pasien positif covid-19 dinyatakan sembuh.  Rinciannya, 2 orang dari Desa Pemogan, 1  dari Kelurahan Penatih dan 1 orang dari Desa Kesiman Kertalangu. Dengan tambahan 4 orang yang dinyatakan sembuh ini.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 04/28/2020 - 22:30

Sekaa Teruna Putra Tunggal Peduli Covid-19 Serahkan Bantuan Face Shield ke Pemkab Badung

balitribune.co.id | Mangupura - Wabah Covid-19 menggugah kepedulian semua pihak terhadap situasi saat ini. Disamping pengusaha, kepedulian ditunjukkan oleh anak-anak muda yang tergabung dalam Sekaa Teruna, salah satunya Sekaa Teruna Putra Tunggal Banjar Belulang Desa Adat Kapal yang menyerahkan bantuan berupa face shield sebanyak 120 pcs kepada Pemerintah Kabupaten Badung.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 04/28/2020 - 18:55