Sembako untuk Korban Gempa Lombok
BALI TRIBUNE - Anggota TNI Kodim 1619/ Tabanan kumpulkan bantuan untuk korban gempa Lombok. Bantuan yang sudah terkumpul berupa beras, mie dan air mineral ini akan dikumpulkan ke Korem 163 Wirasatya sebelum dikirim ke Lombok lewat jalur laut.
Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 08/10/2018 - 19:11