Pakraman | Page 188 | Bali Tribune

Ratusan Pemangku Ikuti Pawintenan Massal di Besakih

balitribune.co.id | Karangasem - Pawintenan massal yang diikuti oleh ratusan orang dari sejumlah daerah di Indonesia berlangsung pada Jumat (30/8) di Penataran Agung Pura Besakih, Karangasem. Ida Pandita Dukuh Celagi  Dhaksa Dharma Kirti kepada awak media, mengatakan, Pawintenan massal atau proses pembersihan diri secara niskala itu merupakan langkah awal dari organisasi Pemangku yang ada di Pedukuhan setempat.

Pakraman | Submitted by contributor on Sun, 09/01/2019 - 17:03

Pekerja Proyek Villa Tewas Tertimbun Longsor

balitribune.co.id | Bangli - Dua pekerja bangunan sebuah proyek villa di Banjar Pulu, Desa Songan B, Kecamatan Kintamani, Bangli, ditemukan tewas tertimbun longsor diareal proyek pada Jumat (23/8) sekitar ppukul 07.30 Wita.

Pakraman | Submitted by contributor on Sat, 08/24/2019 - 15:38

Tidak Bisa Beli Seragam Sekolah, Tidurpun Berdesak- Desakan

balitribune.co.id | Bangli - Kondisi keluarga I Komang Sumiarta, warga Banjar Metra Tengah, Desa Yangapi, Kecamatan Tembuku, Bangli, cukup memprihatinkan. Karena faktor ekonomi yang bisa dibilang serba kekurangan, kedua anak kembarnya yakni  Wayan Ratih Suminatari (11)  dan Ni Nengah Cinta Kasih (11) tidak bisa membeli seragam sekolah.

Pakraman | Submitted by contributor on Fri, 08/23/2019 - 17:43

Launching Rama Dewa Community Plan Desa Nyambu

balitribune.co.id | Tabanan - Pemerintah Kabupaten Tabanan melalui Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah Kabupaten Tabanan, menggelar Launching dan FGD (Focus Disscusion Group) Rama Dewa Community Plan (Komunitas Rasa Aman di Desa Wisata), di Kantor Perbekel Desa Nyambu, Kediri, Rabu (21

Pakraman | Submitted by contributor on Thu, 08/22/2019 - 17:51

Inventarisasi Rupabumi Kecamatan Buleleng

balitribune.co.id | Singaraja - Serangkaian program Pembakuan Nama Rupabumi, Tim Verifikasi dan Inventarisasi Kabupaten Buleleng meninjau 3 desa di wilayah Kecamatan Buleleng. Adapun ketiga desa dimaksud adalah, Desa Penglatan, Desa Nagasepaha dan Desa Sari Mekar.

Pakraman | Submitted by contributor on Thu, 08/22/2019 - 17:49

Sengketa Pelaba Pura Mentok

balitribune.co.id | Bangli - Proses mediasi  atas sengketa lahan berupa tanah pelaba pura di banjar Pulesari Kangin, Desa Peninjoan, Kecamatan Tembuku yang berlangsung di Pengadilan Negeri Bangli tidak membuahkan hasil, Rabu (21/8).  Dalam mediasi yang difasilitasi hakim mediator Anak Agung Putra Wiratjaya, baik pihak penggugat maupun tergugat  tergugat tetap

Pakraman | Submitted by contributor on Thu, 08/22/2019 - 16:39

Pura Ped Terbakar Misterius, Pengempon Temui Sulinggih

balitribune.co.id | Semarapura - Simpang siurnya apa Penyebab kebakaran di Wantilan Pura Penataran Ped, Nusa Penida, sampai saat ini belum diketahui penyebabnya secara pasti. Dipihak  kepolisian setempat belum berani  memberikan keterangan yang pasti apa dugaan penyebab yang menimbulkan kebakaran hebat tersebut.

Pakraman | Submitted by contributor on Wed, 08/21/2019 - 13:23

Mediasi Lahan Bungkulan, Deadlock!

balitribune.co.id | Singaraja - Kisruh kepemilikan lahan di Desa Bungkulan,Kecamatan Sawan, masih berlanjut.Badan Pertanahan Nasional (BPN) Buleleng mengambil langkah mediasi dengan mempertemukan para pihak yang bertikai.

Pakraman | Submitted by contributor on Wed, 08/21/2019 - 13:19

HUT RI, Ratusan Tukik Dilepas Di Pantai Tegal besar

balitribune.co.id | Semarapura - Sebanyak 170 tukik jenis Penyu Lekang, dilepasliarkan di Pantai Tegalbesar, Desa Negari, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung saat perayaan HUT RI ke-74, Sabtu (17/8) pagi.

Pakraman | Submitted by contributor on Mon, 08/19/2019 - 15:30