Kesehatan | Page 53 | Bali Tribune
Bali Tribune, Sabtu 22 Juni 2024

91,48 Persen Pasien Covid-19 di Denpasar Telah Sembuh

balitribune.co.id | DenpasarPenambahan angka kesembuhan pasien Covid-19 di Kota Denpasar terus konsisten setiap harinya. Kondisi ini pun turut meningkatkan prosentase kesembuhan pasien secara kumulatif.

Kesehatan | Submitted by contributor on Sun, 10/18/2020 - 19:48

13 Pegawai Terpapar Covid-19, RSU Pratama Gema Santi Nusa Penida Tutup 6 Hari

balitribune.co.id | SemarapuraPasca 13 tenaga medis terkonfirmasi terpapar Covid-9, beberapa pelayanan RSU Pratama Gema Santi, Nusa Penida ditutup selama 6 hari. Pelayanan yang ditutup antara lain layanan UGD, ruang rawat inap, ruang isolasi pasien Covid-19, dan ruang bersalin, berlaku dari Kamis (15/10/2020) hingga Selasa (20/10/2020).

Kesehatan | Submitted by contributor on Fri, 10/16/2020 - 04:23

BKKBN Gelar Temu Kerja bagi Pengelola Program GenRe

balitribune.co.id | DenpasarPerwakilan BKKBN Provinsi Bali menggelar kegiatan temu kerja bagi pengelola program Generasi Berencana (GenRe) di Denpasar, Kamis (15/10). Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pelaksanaan program penyiapan kehidupan berkeluarga bagi remaja di Bali.

Kesehatan | Submitted by contributor on Thu, 10/15/2020 - 18:02

Covid-19 Renggut 45 Nyawa di Buleleng

balitribune.co.id | SingarajaKematian akibat positif Covid-19 di Kabupaten Buleleng masih terus bertambah. Data Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Buleleng, Senin (12/10/2020), satu pasien positif asal Kecamatan Seririt dinyatakan meninggal dunia. Dengan penambahan ini, maka total 45 pasien dinyatakan meninggal dunia.

Kesehatan | Submitted by contributor on Tue, 10/13/2020 - 11:14

Tak Menyadari Terpapar Covid-19, Anggota Dewan Jalani Isolasi Dihotel

balitribune.co.id | SingarajaSalah seorang anggota DRPD Buleleng yang di vonis Covid-19 mengaku selama ini baik-baik saja. Tidak ada gejala apapun yang mengiringi sebelum hasil swab tesnya memastikan positif. Bahkan, hingga mengetahui terpapar, dia mengaku tak ada perubahan dalam kondisi kesehatannya.

Kesehatan | Submitted by contributor on Tue, 10/06/2020 - 13:08

Kemenkes Serahkan Bantuan Covid-19 untuk 9 RS di Bali

Balitribune.co.id | Denpasar - Direktur Utama RSUP Sanglah dr I Wayan Sudana MKes mendampingi Staf Khusus Menteri Kesehatan Bidang Tata Kelola Pemerintahan, Mayjen TNI (Purn) Daniel Tjen SpS dan Direktur Fasilitas Pelayanan Kes

Kesehatan | Submitted by contributor on Tue, 10/06/2020 - 05:30