Bali Tribune Page 17 |

balitribune.co.id | AmlapuraMemasuki hari keempat, Tim SAR gabungan dari Basarnas, BPBD, Bakamla, Sat Polairud Polda Bali, TNI dan potensi SAR lainnya, Selasa (2/7) masih terus melakukan pencarian terhadap korban I Made Sulandri, seorang nelayan asal Banjar Dinas Banyuning, Desa Bunutan, Kecamatan Abang, Karangasem, yang hilang karena terjatuh dari perahu saat menangkap ikan di Perairan Bunutan, beberapa hari lalu.

Perindo Gianyar Kukuh Dukung Paket Aman

balitribune.co.id | Gianyar - Berbeda dengan partai lainnya, DPW Perindo Gianyar tetap kukuh mendukung petahana Paket Aman di Pilkada Gianyar. Bahkan secara resmi partai besutan Hary Tanoesoedibjo (HT) siap all out untuk memastikan Made 'Agus' Mahayastra dan Anak Agung Mayun untuk melanjutkan kepemimpinnya di Periode 2024-2029.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 06/24/2024 - 12:22

Sekaa Gong Batur Mahaswara, Suguhkan 100% Otentik Rasa Desa Batuan

balitribune.co.id | Gianyar - enampilan memukau Sekaa Gong Batur Mahaswara, Desa Batuan dalam Utsawa (Parade) Gong Kebyar Dewasa pada Pesta Kesenian Bali (PKB) XLVI Provinsi Bali, Sabtu (22/6) malam mendapat apresiasi luar biasa dari masyarakat yang menyesaki panggung terbuka Ardha Candra.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 06/24/2024 - 12:18

Tabanan Terus Upayakan Penurunan Tingkat Stunting

balitribune.co.id | Tabanan - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tabanan terus berupaya menurunkan tingkat stunting di wilayahnya. Meski saat ini, tingkat stunting di Kabupaten Tabanan ada di posisi 6,3 persen. Atau turun dua persen dari 2022 lalu.

 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 06/24/2024 - 11:58

Rangkaian Perayaan Bulan Bung Karno VI 2024, Pemkab Tabanan Gelar Lomba Cipta Menu dan Lomba Karaoke Spektakuler

balitribune.co.id | Tabanan - Peringatan Bulan Bung Karno VI tahun 2024 semakin menggema dengan penyelenggaraan Lomba Cipta Menu BJOT dan Lomba Karaoke, digelar di Gedung Kesenian I Ketut Marya pada Sabtu (22/6 ). Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya yang membuka kegiatan sekaligus menjadi Juri Kehormatan Lomba Cipata Menu BJOT.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 06/24/2024 - 11:30

Masa Jabatan Diperpanjang, Perbekel dan BPD Diminta Berinovasi

balitribune.co.id | Negara - Disahkannya Undang-Undang Desa terbaru juga berpengaruh terhadap jabatan perbekel serta dan Badan Permusyawaratan Desa (BPD) di Jembrana. Puluhan kepala pemerintahan desa yang ada di lima kecamatan di Jembrana kini masa jabatannya diperpanjang. Mereka diminta agar kompak melakukan inovasi untuk percepatan pembangunan.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 06/24/2024 - 11:14