Bali Tribune Page 6869 |
Bali Tribune, Rabu 26 Juni 2024

balitribune.co.id | BadungPariwisata Bali yang berkualitas tampaknya harus diimplementasikan oleh pihak terkait agar Pulau Dewata tetap bertahan menjadi destinasi wisata bagi wisatawan mancanegara. Pasalnya, berbagai destinasi wisata di dunia semakin berinovasi untuk dapat menarik minat wisatawan berkunjung ke destinasi tersebut. Diharapkan, pariwisata Bali yang berkualitas tidak hanya menjadi sebatas slogan saja tapi harus diterapkan.

Pemindahan Napi Mendapat Perlawanan

Denpasar, Bali Tribune

Pemindahan 63 orang narapidana dari Lapas Kelas IIA Denpasar ke Lapas Madiun, Jawa Timur, Rabu (27/4) dini hari mendapat perlawanan. Akibatnya, tiga napi yang melakukan perlawanan tersebut ditangkap dan digelandang ke Mapolda Bali.

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Thu, 04/28/2016 - 10:04

Sopir Truk Galian C Gagal Bertemu Bupati Bangli

Bangli, Bali Tribune

Sopir truk yang mengadu nasib di galian C Desa Songan, Kintamani, Bangli, Selasa (26/4), kembali beramai-ramai datang ke DPRD Bangli, untuk menyampaikan protes atas pengalihan arus. Meski yang diharapkan hadir oleh Ketua DPRD Bangli NM. Kutha Parwata adalah perwakilan, namun massa yang datang malah lebih banyak dari aksi sebelumnya. Mereka gagal bertemu Bupati Bangli, karena ada di luar daerah.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 04/27/2016 - 17:22

Tetangga Sayangkan Julia Dikembalikan ke Ibu Tirinya

Singaraja, Bali Tribune

Dua hari pascapenyiksaan terhadap anak tiri terungkap, Unit Perlindungan Anak dan Perempuan (PPA) Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Buleleng, memanggil pelaku untuk diperiksa.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 04/27/2016 - 17:09

Sopir Truk Lakukan Sweeping, Antrean Mencapai 8 Km

Negara, Bali Tribune

Pemberlakuan aturan tonase truk yang masuk Bali di UPT Jembatan Timbang Cekik Gilimanuk, Senin (25/4) malam, memicu kroditnya arus lalulintas di pintu masuk Bali. Kacaunya lalulintas ini disebabkan aksi sopir memblokade jalan di Depan UPT Jembatan. Sopir yang emosi sejak pagi melakukan sweeping menghentikan paksa truk lain yang melintas di jalur menuju Pelabuhan Penyeberangan Gilimanuk.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 04/27/2016 - 16:36

Polisi Tangkap 5 Komplotan Pembobol Rumah Kosong

Tabanan, Bali Tribune

Satreskrim Polres Tabanan dan Polsek Tabanan meringkus komplotan pencuri yang masih ABG. Empat pelaku yang ditangkap polisi Ags (19), Dka (17), Jni (17), Aw (17), dan satu orang wanita Ni Made Sutrining (46) yang merupakan penadah hasil curian. Keempat pelaku nekat mencuri karena tidak punya uang untuk main game online.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 04/27/2016 - 16:31

Dewan ‘Semprit’ Tiga Staf Puskesmas Abiansemal I

Mangupura, Bali Tribune

Berlarut-larutnya konflik internal di Puskesmas Abiansemal I membuat gerah wakil rakyat Badung. Kalangan dewan pun mengingatkan para tenaga medis di puskesmas itu agar fokus melayani masyarakat, bukan malah sebaliknya sibuk mengurusi hal-hal yang di luar tugasnya.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 04/27/2016 - 16:18