Keliling Bali | Page 1015 | Bali Tribune
Bali Tribune, Jumat 17 Januari 2025

Pelatihan Pembutan Cinderamata

balitribune.co.id | Bangli - Puluhan warga di Kelurahan Kubu, Kecamatan Bangli mengikuti pelatihan pembuatan  cinderamata, di Bale Adat Penglipuran, Kelurahan Kubu, Bangli. 
 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 05/15/2019 - 20:18

Bupati Soroti Bangunan Mes Guru dan Perpustakaan

balitribune.co.id | Bangli Saat mengunjungi SDN 4 Cempaga, Bupati Made Gianyar menyoroti keberadaan gedung perpustakaan yang tidak difungsikan sehingga terkesan seperti bangunan mangkrak, serta keberadaan bangunan eks mes guru yang kini dimanfaat

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 05/15/2019 - 20:12

Pengecekan Jalur Mudik, Masih Ditemukan Sejumlah Persoalan

balitribune.co.id | Negara - Mendekati pelaksanaan angkutan lebaran, berbagai persiapan semakin dimatangkan.Salah satunya adalah memastikan ruas jalur nasional Denpasar-Gilimanuk yang menjadi jalur utama arus mudik aman dilalui oleh para pemudik.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 05/15/2019 - 20:11

Bolos Sidang Paripurna, Hak Kunkernya Dicoret

balitribune.co.id | Semarapura - Penyakit malas dan sering bolos yang kini menghinggapi kalangan anggota DPRD Klungkung, utamanya anggota yang tidak lolos lagi di Kursi Dewan Klungkung ini belakangan ini mendapatkan sorotan dari internal Dewan Klungkung.
 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 05/15/2019 - 20:10

Hilangkan Kepenatan Pemilu, Kapolres Karangasem Gelar Buka Puasa Bersama

balitribune.co.id | Amlapura - Melepaskan segala kepenatan dan persaingan selama pelaksanan Pilpres dan Pileg beberapa waktu lalu, Kapolres Karangasem mengundang sejumlah tokoh partai politik, Bawaslu, KPUD, Forkopinda, tokoh agama dan tokoh masyarakat dari seluruh agama serta puluhan anak yatim piyatu untuk berbuka puasa bersama di Mapolres Karangasem.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 05/15/2019 - 20:08

Tilang Pelajar Konvoi Kelulusan

balitribune.co.id | Semarapura - Polres Klungkung sudah mengantisipasi semua bentuk pelanggaran yang bakal terjadi pasca pengumuman kelulusan  SMA/SMK di Kabupaten Klungkung. Hal itu dibuktikan dengan menindak tegas para siswa yang melakukan konvoi di tengah jalan umum dengan mengabaikan aturan berlalu lintas dan keselamatan pengguna jalan lain, Senin (13/5). 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 05/14/2019 - 14:28

Rumah Bedah Terbakar, KK Miskin Mengungsi

balitribune.co.id | Negara - Di saat kusyuk melaksanakan persembahyangan, Senin (13/5) siang, warga Banjar Dauh Pangkung Jangu, Desa Pohsanten, Kecamatan Mendoyo geger. Salah satu bangunan rumah milik warga yang tidak jauh dari pura terbakar terbakar terbakar.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 05/14/2019 - 14:20